Trivia Sepak Bola

7 Calon Pelatih AC Milan untuk Menggantikan Stefano Pioli

Berikut ini tujuh calon pelatih AC Milan untuk menggantikan Stefano Pioli.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 20 April 2024
7 Calon Pelatih AC Milan untuk Menggantikan Stefano Pioli
Antonio Conte (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - AC Milan dikabarkan akan memecat Stefano Pioli pada akhir musim ini. Tak pelak, mencuat sejumlah pelatih yang dikabarkan akan mengisi kursi yang ditinggalkan Pioli. BolaSkor telah mengumplukan tujuh di antaranya.

Hasil minor pada musim ini membuat kesabaran manajemen Milan kepada Stefano Pioli mencapai batasnya. Kabarnya, Zlatan Ibrahimovic yang kini duduk di kursi manajemen Milan sedang mencari pelatih berikutnya.

Baca Juga:

Liga Europa: AC Milan Angkat Koper, Serigala Roma Lebih Lapar

Hasil Liga Europa: Akhir Perjalanan AC Milan dan Liverpool

Breaking News: AC Milan Pecat Stefano Pioli pada Akhir Musim

Berikut ini adalah tujuh nama yang dikaitkan akan menjadi penerus Stefano Pioli di AC Milan:

Julen Lopetegui

Pelatih pertama yang masuk radar AC Milan adalah Julen Lopetegui. Saat ini, juru taktik 57 tahun itu sedang menganggur.

Nama Julen Lopetegui masuk dalam pertimbangan Milan. Pelatih asal Spanyol itu punya jam terbang tinggi, termasuk menukangi Real Madrid dan tim nasional Spanyol.

Saat ini, Lopetegui sedang tidak menukangi klub apa pun setelah berpisah dengan Wolverhamton Wanderes. Kondisi itu membuat negosiasi menjadi lebih mudah.

Paulo Fonseca

Opsi berikutnya kembali datang dari luar Italia. Menurut laporan yang beredar, Milan membidik Paulo Fonseca sebagai pengganti Pioli.

Paulo Fonseca saat ini sedang menukan LOSC Lille. Sebelumnya, ia punya rekam jejak panjang di sepak bola Portugal. Sang pelatih pernah membawa SC Braga juara Piala Liga Portugal. Selain itu, ketika menukangi Porto, Fonseca meraih trofi Piala Super Portugal.

Sebagian besar prestasi yang terpanjang di lemarinya berasal saat menukangi Shakhtar Donetsk. Ia memenangi tiga trofi Liga Ukraina bersama Donetsk.

Selain syarat prestasi, Paulo Fonseca juga punya kelebihan lain dalam mengenal sepak bola Italia. Sebab, ia pernah menjadi pelatih AS Roma.

Mark van Bommel

Nama Mark van Bommel masuk dalam daftar kali ini. Kabarnya, Van Bommel adalah pelatih yang difavoritkan Zlatan Ibrahimovic.

Mark van Bommel bukanlah sosok yang asing bagi Milan. Ia pernah memperkuat Rossoneri dari Januari 2011 hingga Juli 2012.

Setelah gantung sepatu, Van Bommel melanjutkan karier sebagai pelatih. Ia pernah memimpin Belanda U-17, Arab Saudi, PSG Eindhoven, Australia, dan Vfl Wolfsburg.

Saat ini, pria 46 tahun itu memimpin Royal Antwerp. Pada musim 2022-2023, Van Bommel pernah membawa Antwerp memenangi Liga Belgia.

AC Milan Trivia Sepak Bola Stefano Pioli Breaking News Antonio Conte Thiago motta Marcelo Gallardo Christophe Galtier Mark van Bommel Julen Lopetegui Paulo Fonseca
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.279

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Indonesia
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Layvin Kurzawa akhirnya menjalani latihan perdananya bersama tim anyarnya Persib Bandung. Sesi latihan digelar di lapangan pendamping Stadion GBLA, Rabu (28/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Irak pada Sabtu (31/1) mendatang untuk menentukan juara Grup A.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Liga Indonesia
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Layvin Kurzawa belum bisa bergabung karena belum mendapatkan Kartu Izin Tinggal Terbatas (KITAS).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Liga Indonesia
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Sejatinya kedua belah pihak berharap tim tamu bisa datang ke Indomilk Arena dengan menggunakan bus dan bukan rantis.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Bagikan