Tidak Ada Pemain Diaspora Tolak Panggilan Timnas Indonesia U-17

PSSI sedang berupaya menyusun tim terbaik untuk Piala Dunia U-17 2023.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Minggu, 23 Juli 2023
Tidak Ada Pemain Diaspora Tolak Panggilan Timnas Indonesia U-17
Indra Sjafri. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mantan Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengeklaim tidak ada satu pun pemain diaspora yang menolak undangan untuk mengikuti seleksi dalam pemusatan latihan atau TC Timnas Indonesia U-17 di Jakarta.

Indra mengatakan PSSI justru menerima banyak permintaan dari para pemain diaspora untuk diberikan kesempatan mengikuti seleksi Timnas Indonesia U-17. Seleksi digelar demi mendapatkan pemain-pemain terbaik untuk tampil di Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Tanah Air.

"Kalau menolak, enggak kita panggil. Minta-minta malahan. Enggak ada yang menolak. Masa sih untuk berpartisipasi ke negara menolak. Enggak ada lah," kata Indra Sjafri kepada awak media.

Baca Juga:

Empat Pemain Diaspora Dipulangkan dari TC Timnas Indonesia U-17

Profil Frank Wormuth, Pelatih Jerman yang Ditunjuk sebagai Pendamping di Timnas U-17

PSSI Umumkan Frank Wormuth sebagai Pendamping Pelatih Timnas Indonesia U-17

Untuk tahap pertama, PSSI dan pelatih Timnas Indonesia U-17 Bima Sakti mengundang enam pemain diaspora ke TC di Jakarta yang sudah berlangsung sejak 9 Juli lalu. Keenam pemain tersebut di antaranya Welberlieskott de Halim Jardim, Madrid Augusta, Mahesa Ekayanto, Staffan Qabiel Horrito, Aaron Liam Suitela, dan Aaron Nathan Ang.

Salah satu dari mereka, yaitu Welber Jardim, meminta izin bergabung dalam TC pada Agustus nanti. Sebab, Welber Jardim masih memperkuat klubnya, Sao Paulo U-17, dalam sebuah kompetisi.

Selain enam nama yang disebutkan di atas, PSSI juga sudah berkomunikasi dengan beberapa pemain lain. Dua di antaranya adalah Gabriel Han Willhoft-King dan Arungbumi Sanders.

Kedua pemain tersebut tengah berkarier di Eropa. Gabriel tercatat sebagai pemain Tottenham Hotspur U-17, sedangkan Arungbumi Sanders bermain untuk FC Eindhoven U-17.

Timnas Indonesia U-17 Pssi Indra sjafri Piala Dunia U-17 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.666

Berita Terkait

Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bagikan