Setelah Seedorf dan Bellingham, Mainoo Kini Dibandingkan dengan Schweinsteiger

Kobbie Mainoo dibandingkan dengan Bastian Schweinsteiger.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 24 Maret 2024
Setelah Seedorf dan Bellingham, Mainoo Kini Dibandingkan dengan Schweinsteiger
Kobbie Mainoo (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Musim 2023-2024 bukan musim yang bagus untuk Manchester United, tetapi tidak untuk gelandang berusia 18 tahun, Kobbie Mainoo. Mulai dari waktu bermain reguler dengan Red Devils hingga panggilan ke timnas Inggris, Mainoo menunjukkan perkembangan pesat.

Erik ten Hag memercayainya bermain pasca Mainoo pulih dari cedera, bahkan menggeser Christian Eriksen ke bangku cadangan. Ia sudah bermain 23 kali di seluruh kompetisi dengan catatan dua gol dan dua assists.

Pada usia 18 tahun, Mainoo diapresiasi dengan ketenangannya bermain dan juga kualitas teknik serta visi bermain, berujung pemanggilannya dengan potensi debut bersama Inggris pada jeda internasional Maret.

Sebelumnya, Mainoo dibandingkan dengan legenda sepak bola Belanda, Clarence Seedorf dan Jude Bellingham, gelandang asal Inggris yang bermain di Real Madrid. Kini oleh legenda Man United, Wayne Rooney, Mainoo dilihatnya bak Bastian Schweinsteiger.

Baca Juga:

PSG Terpincut Marcus Rashford, Manchester United Pasang Harga Rp1,9 Triliun

Kobbie Mainoo Akan Menjadi Pemain Top Manchester United untuk 15 Tahun ke Depan

Kobbie Mainoo Dapat Belajar dari Pemain Legendaris seperti Clarence Seedorf

Schweinsteiger juga mantan pemain Man United dan berposisi sebagai gelandang, setelah sebelumnya jadi pemain sayap, dan juga pernah membela Bayern Munchen.

"Saya pikir dia (Mainoo) luar biasa untuk usianya yang begitu muda, dengan kedewasaan yang ditunjukkannya," kata Rooney kepada TNT Sports soal Mainoo.

"Ketika Anda melihat pemain muda masuk ke tim utama, biasanya mereka akan terlihat belum matang. Dia mengingatkan saya pada Bastian Schweinsteiger muda dengan cara dia bermain, dan dia sepertinya selalu membuat keputusan yang tepat. Dia memiliki masa depan yang sangat cerah," urainya.

Kobbie Mainoo Manchester United Bastian Schwensteiger
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.336

Berita Terkait

Inggris
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Mason Greenwood menemukan kembali performa terbaiknya setelah berpisah dari Manchester United. Bersinar di klub barunya, sang striker berpotensi membuat Setan Merah menyesal.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Inggris
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Masa depan Harry Maguire di Manchester United masih abu-abu. Kontrak, gaji, dan faktor pelatih disebut jadi penentu apakah bek Inggris itu bertahan di Old Trafford musim depan.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Inggris
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Rumor Cole Palmer hengkang dari Chelsea kian kencang. Manchester United disebut paling berpeluang. Bagaimana respons pelatih The Blues soal masa depan sang bintang?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Inggris
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Kabar buruk datang dari Manchester United karena Patrick Dorgu kemungkinan akan absen selama beberapa pekan setelah mengalami cedera hamstring.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Italia
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Andre Onana dikabarkan membuka peluang kembali ke Inter Milan. Situasi di Manchester United membuat masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Inggris
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Legenda Manchester United, Rio Ferdinand, menilai Arsenal beruntung masih memimpin klasemen Premier League. Persaingan ketat siap menjegal The Gunners.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Inggris
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Senne Lammens menyebut apa yang dilakukan Michael Carrick di Manchester United hanyalah kembali ke dasar sepak bola. MU kini jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Ragam
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Memasuki 2026 juga mengartikan pemain-pemain yang memasuki akhir kontrak, akan berstatus free agents (tanpa klub) di akhir musim 2025/2026.
Arief Hadi - Selasa, 27 Januari 2026
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Spanyol
Statistik Serba 21 di Liga Top Eropa: Kemenangan Manchester United, Rekor AC Milan, Kylian Mbappe Samai Catatan Cristiano Ronaldo
Statistik dari lima liga top Eropa hari ini (26/01) termasuk serba angka 21 untuk AC Milan, Manchester United, dan Kylian Mbappe.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Statistik Serba 21 di Liga Top Eropa: Kemenangan Manchester United, Rekor AC Milan, Kylian Mbappe Samai Catatan Cristiano Ronaldo
Bagikan