Roma Jamu Milan, Duet Lukaku dan Dybala Siap Beraksi

Duet Lukaku dan Dybala akan menghantui Milan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 01 September 2023
Roma Jamu Milan, Duet Lukaku dan Dybala Siap Beraksi
Romelu Lukaku (Twitter Roma)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - AS Roma akan menjamu AC Milan pada pertandingan pekan ketiga Serie A 2023-2024, di Stadio Olimpico, Sabtu (2/9). Menurut laporan yang beredar, Roma sudah bisa menurunkan Paulo Dybala dan Romelu Lukaku.

Catatan Roma pada dua laga awal Serie A kurang meyakinkan. Roma hanya meraih satu poin sehingga terpaku pada posisi ke-13.

Kali ini, lawan yang dihadapi adalah Milan. Rossoneri menduduki puncak klasemen setelah selalu meraih kemenangan.

Baca Juga:

Batal, Transfer Mehdi Taremi ke AC Milan

Alasan Milan Ngotot Rekrut Mehdi Taremi

Milan Kirim Tawaran untuk Dapatkan Striker Iran, Mehdi Taremi

Kabar baik untuk Roma, sang penyerang anyar yang dipinjam dari Chelsea, Romelu Lukaku, sudah bisa bermain pada pertandingan nanti. Menurut Sky Sports, Lukaku tersedia dan sudah mulai melakukan latihan bersama tim utama.

Sementara itu, Dybala yang mengalami cedera otot saat melawan Hellas Verona juga sudah membalik. Pemain asal Argentina itu sudah terlihat berlatih bersama tim pada Kamis pagi.

Namun, Lukaku dan Dybala diprediksi tidak akan bermain sejak menit awal. Keduanya akan memulai laga sebagai pemain pengganti. Itu artinya, Andrea Belotti yang akan menjadi ujung tombak utama Roma untuk merobek gawang Milan.

Catatan statistik mengungkapkan, Milan hanya satu kali tumbang dalam 11 laga terakhir melawan Roma. Sisanya adalah 6 menang dan 4 imbang.

Pada sisi lainnya, Roma juga tidak mudah dikalahkan Milan ketika bermain di kandang. Dari 11 laga kandang LaLiga melawan Milan, Giallorossi menuai 4 imbang, 4 menang, dan 3 kalah.

AS Roma AC Milan Serie a Romelu lukaku Paulo Dybala
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.136

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
AC Milan gagal menang saat ditahan Genoa dan membuat jarak dengan Inter Milan di puncak klasemen Serie A 2025/2026 semakin melebar. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
Italia
Gagal Menang di San Siro, Kedewasaan AC Milan dalam Mencapai Target Diuji
AC Milan urung memanfaatkan status tuan rumah di San Siro pada pekan 19 Serie A dan imbang 1-1 melawan Genoa.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Gagal Menang di San Siro, Kedewasaan AC Milan dalam Mencapai Target Diuji
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Hasil pertandingan liga-liga Eropa yang berlangsung Jumat (09/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Link streaming AC Milan vs Genoa Serie A Jumat 9 Januari 2026 pukul 02.45 WIB. Rossoneri butuh tiga poin di San Siro, Fullkrug siap unjuk gigi
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Sosok
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Kekuatan finansial Serie A tak bisa menandingi Premier League, tetapi sejarah juga mencatat penjualan termahal sepanjang masa dari Serie A. Siapa saja mereka?
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Italia
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Memasuki paruh musim, Inter Milan sementara berada di puncak klasemen Serie A dengan keunggulan empat poin dari pesaing terdekat.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Jadwal
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming AC Milan vs Genoa pada lanjutan Serie A Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran langsung, jam kick-off WIB, stadion San Siro, dan misi Rossoneri mengejar Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Bagikan