Pemerintah Jerman Diklaim Izinkan Bundesliga Bergulir Kembali

Kanselir Jerman, Angela Merkel akan segera mengumumkan kepastian tersebut.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Rabu, 06 Mei 2020
Pemerintah Jerman Diklaim Izinkan Bundesliga Bergulir Kembali
Bundesliga (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Peluang Bundesliga untuk melanjutkan musim 2019-2020 kini terbuka lebar. Pemerintah Jerman diklaim siap mengeluarkan izin untuk meneruskan kompetisi.

Dilansir dari Reuters, keputusan terkait kelanjutan Bundesliga akan segera diumumkan Kanselir Jerman, Angela Merkel. Sang kepala negara dijadwalkan menggelar pertemuan melalui video telekonferensi dengan petinggi Bundesliga pada Rabu (6/5) ini.

Pemerintah Jerman akan melonggarkan aturan terkait physical distancing. Sejumlah area publik seperti sekolah, taman dan pertokoan mulai dibuka kembali.

Jerman termasuk salah satu negara yang sigap menghadapi pandemi virus corona. Negara berpenduduk sekitar 83 juta orang tersebut berhasil menurunkan jumlah penyebaran virus tersebut secara signifikan dengan berbagai kebijakan yang efektif.

Baca Juga:

Hasil Tes di Bundesliga, 10 Orang Positif Terinfeksi Virus Corona

Pernah Dinyatakan Meninggal Dunia, Mantan Rekan Setim Manuel Neuer Ditemukan Sehat

Pandemi Virus Corona, Eks Pemain Chelsea Langgar Aturan Social Distancing

Padahal Bundesliga sempat diragukan bisa menyelesaikan kompetisi. Hal itu tak terlepas dari ditemukannya sepuluh kasus positif virus corona usai melakukan tes kepada seluruh klub peserta.

Dengan keluarnya izin dari pemerintah, operator Bundesliga (DFL) berharap bisa segera menggelar pertandingan kembali. Tanggal 15 Mei dianggap menjadi waktu yang tepat untuk mewujudkan hal tersebut.

Rencana Bundesliga untuk menyelesaikan kompetisi telah didukung oleh para anggotanya. Klub-klub peserta sudah menggelar latihan sejak pertengahan bulan lalu sebagai bukti keseriusannya.

Jika sesuai jadwal, Bundesliga akan menjadi liga elite pertama di Eropa yang bergulir kembali. Sementara kompetisi lain seperti LaLiga, Premier League, atau Serie A baru akan dilanjutkan pada Juni mendatang.

Bundesliga Angela merkel Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Inggris
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih baru hingga akhir musim 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Bagikan