LaLiga

Peluang Xavi Bertahan di Barcelona Masih Terbuka

Joan Laporta meyakini Xavi akan berubah pikiran dan bertahan di Barcelona.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 16 April 2024
Peluang Xavi Bertahan di Barcelona Masih Terbuka
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Presiden Barcelona, Joan Laporta, angkat bicara soal masa depan sang pelatih, Xavi Hernandez. Laporta berharap bisa membujuk Xavi untuk mengurungkan niat meninggalkan Barca.

Sebelumnya, Xavi Hernandez membuat kejutan dengan mengumumkan kepergiannya dari Barcelona pada akhir musim ini. Xavi meyakini Barca tetap akan sukses meski bukan dirinya yang ada di belakang kemudi.

Keputusan itu sangat disayangkan manajemen Barcelona. Apalagi, belakangan ini Blaugrana mulai berada di jalur yang benar untuk meraih trofi.

Baca Juga:

3 Alasan PSG Akan Mengubur Mimpi Barcelona Lolos Semifinal Liga Champions

Tak Ada Perubahan, Xavi Tetap Tinggalkan Barcelona di Akhir Musim

Barcelona Sudah Siap 'Perang' Melawan PSG dan Real Madrid

Namun, dalam beberapa kesempatan Xavi menegaskan jika keputusannya tidak akan berubah. Ia akan tetap meninggalkan Barcelona pada akhir musim.

Pada sisi lainnya, manajemen Barcelona yang diwakili Joan Laporta masih percaya diri bisa membujuk Xavi. Barca akan menggelar pertemuan dengan Xavi pada akhir musim ini.

"Kami akan membahas masalah ini pada akhir musim. Xavi melakukannya dengan sangat baik," ungkap Laporta kepada Catalunya Radio.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

"Xavi mengekspresikan dirinya dalam arti yang diungkapkan. Saya memahami bahwa semua terbuka dan semua bisa ditinjau," sambung sang presiden.

"Saya paham bahwa ada keadaan yang menyebabkan dia ingin melakukan apa yang dilakukan. Namun, pada akhir musim kami akan membicarakannya," tegas Laporta.

Berikutnya, Xavi akan memimpin Barcelona ketika menjamu Paris Saint-Germain pada pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions 2023-2024, di Estadi Olimpic Lluis Companys, Rabu (17/4) dini hari WIB. Barca di atas angin setelah unggul 3-2 pada leg pertama.

Xavi Hernandez Barcelona Breaking News LaLiga
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.136

Berita Terkait

Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Persija resmi meluncurkan produk reksa dana pendapatan tetap bernama Persija Supergoal.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Italia
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Juventus mengganggu rencana Inter Milan merekrut Tarik Muharemovic. Sementara Davide Frattesi diminati Nottingham Forest dan Galatasaray.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Persib Bandung vs Persija Jakarta berlangsung di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Bagikan