Premier League

Manchester United Vs Arsenal: Rekor The Invincibles Bisa Pecah di Old Trafford

Ada fakta menarik seputar kunjungan Arsenal ke kandang Manchester United, Old Trafford.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Minggu, 12 Mei 2024
Manchester United Vs Arsenal: Rekor The Invincibles Bisa Pecah di Old Trafford
Skuad Arsenal (x)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ada fakta menarik seputar kunjungan Arsenal ke kandang Manchester United, Old Trafford, Minggu (12/5) malam WIB. Di stadion inilah rekor The Invincibles Arsenal terhenti pada 2004. Menariknya, kini Arsenal datang membawa target lain yang juga ada hubungannya dengan The Invincibles.

Manchester City, yang membuat Arsenal di bawah tekanan seusai secara impresif melibas Fulham 4-0. Kemenangan ini telah mendorong City ke puncak klasemen, dengan keunggulan dua poin dari The Gunners.

Kini giliran Mikel Arteta dan timnya untuk merespons hasil tersebut saat mereka menghadapi Manchester United di Old Trafford. Jika Arsenal menang, mereka akan merebut kembali posisi teratas.

Baca Juga:

Manchester United Vs Arsenal: Old Trafford Tidak Ramah untuk The Gunners

Manchester United Vs Arsenal: Pizzagate dan Berakhirnya The Invincibles

3 Alasan Manchester United Akan Menumbangkan Arsenal di Old Trafford

Dengan kata lain, kemenangan di Old Trafford sangat krusial dalam perjuangan Arsenal menjadi juara. Selain kembali ke puncak dan menjaga peluang juara, Arsenal juga mendapatkan bonus spesial jika mampu membawa pulang tiga poin dari markas United.

Akhir pekan lalu, The Gunners berhasil mengamankan kemenangan 3-0 melawan Bournemouth. Kemenangan itu membuat mereka, menyamai rekor kemenangan terbanyak mereka (26) dalam 38 pertandingan liga.

Rekor ini pertama kali dibuat pada musim 2003-04, ketika mereka tidak terkalahkan, meraih 26 kemenangan dan 12 kali seri dalam 38 pertandingan liga. Tim yang disebut sebagai The Invincibles.

Jika Arsenal berhasil mengalahkan Manchester United, mereka akan meraih prestasi luar biasa berupa 27 kemenangan dalam 38 kampanye liga, mencetak rekor klub baru. Memecahkan rekor yang dibuat The Invincibles.

Dan jika Arsenal kembali memenangkan laga terakhir, bukan tidak mungkin mereka akan menjadi juara Premier League, pencapaian yang terakhir kali diraih oleh, siapa lagi kalau bukan, The Invincibles.

Premier League Arsenal Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.916

Berita Terkait

Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Bagikan