Kepercayaan Timnas Inggris kepada Harry Maguire Tidak Pernah Putus

Meskipun, Maguire bukanlah pemain inti di Manchester United.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 09 September 2023
Kepercayaan Timnas Inggris kepada Harry Maguire Tidak Pernah Putus
Harry Maguire (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer tim nasional Inggris, Gareth Southgate, memberikan indikasi jika Harry Maguire tetap akan menjadi pilihan utama di sektor belakang. Meskipun, Maguire bukanlah pemain inti di Manchester United.

Tempat Harry Maguire di tim utama Manchester United terus tergeser. Ia baru mendapatkan kesempatan ketika bek utama, Lisandro Martinez dan Raphael Varane, mengalami cedera.

Meski demikian, bukan berarti Maguire kehilangan posisinya di tim starter Inggris. Menurut Southgate, Maguire masih menjadi bagian penting. Sang bek pun diyakini akan bermain sejak menit awal dalam duel melawan Ukraina (9/9) dan Skotlandia (13/9).

Baca Juga:

Harry Maguire dan Jonny Evans Tidak Pantas Memperkuat Manchester United

Skuad Liga Champions Manchester United: Ada Jadon Sancho, Tanpa Donny van de Beek

Arsenal 3-1 Manchester United: Mimpi Buruk Red Devils di London Berlanjut

"Harry Maguire terlihat bagus. Dia berlatih dengan pemain top setiap hari," ujar Southgate menurut laporan Mirror.

"Jelas dia memasuki pertandingan beberapa hari yang lalu pada saat-saat kritis. Jadi, sebagai bek itu tidak ideal ketika datang ke pertandingan dalam kondisi tersebut."

"Namun, tentu saja dia adalah pemain berpengalaman dan terlihat sangat bagus dalam latihan. Maguire tahu bagaimana dukungan kami."

Meski demikian, Southgate tidak menampik jika dalam jangka panjang Maguire membutuhkan menit bermain. Jika tidak, performanya bisa merosot karena hanya menjadi pemain pelapis.

"Dia sadar harus bermain bagus untuk kami dan saya pikir selama beberapa pekan ke depan, mengingat apa yang terjadi dalam skuad Manchester United karena cedera, mungkin Maguire akan punya menit bermain lebih banyak," ungkap sang pelatih.

Harry Maguire sempat dikabarkan akan meninggalkan Manchester United untuk bergabung dengan West Ham. Namun, ketika kedua klub sudah sepakat, transfer batal karena nilai gaji yang terlalu kecil di mata Maguire.

Timnas Inggris Manchester United Harry Maguire
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.846

Berita Terkait

Inggris
Ada Piala Afrika, Manchester United Coba Tahan Kepergian Diallo, Mbeumo, dan Mazraoui
Manchester United berusaha menahan kepergian Amad Diallo, Bryan Mbeumo, dan Noussair Mazraoui yang akan bermain di Piala Afrika.
Arief Hadi - Sabtu, 22 November 2025
Ada Piala Afrika, Manchester United Coba Tahan Kepergian Diallo, Mbeumo, dan Mazraoui
Inggris
Manchester United Tanpa Benjamin Sesko, Momen Chido Obi Bersinar
Legenda Manchester United, Dwight Yorke, menyarankan mantan klubnya memainkan Chido Obi-Martin sebagai pengganti Benjamin Sesko yang cedera.
Arief Hadi - Jumat, 21 November 2025
Manchester United Tanpa Benjamin Sesko, Momen Chido Obi Bersinar
Inggris
Penghormatan Manchester United kepada Bassis The Stone Roses, Gary Mounfield
Fans sejati Manchester United, Gary "Mani" Mounfield, yang notabene bassis The Stone Roses meninggal dunia pada usia 63 tahun.
Arief Hadi - Jumat, 21 November 2025
Penghormatan Manchester United kepada Bassis The Stone Roses, Gary Mounfield
Inggris
Di Bawah Direktur Baru, Kualitas Akademi Manchester United Bakal Ditingkatkan
Direktur baru Akademi Manchester United Stephen Torpey menegaskan akan meningkatkan kualitas akademi untuk menghasilkan pemain-pemain top di masa depan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 20 November 2025
Di Bawah Direktur Baru, Kualitas Akademi Manchester United Bakal Ditingkatkan
Inggris
Pertandingan Kontra Tottenham Membuat Manchester United Kembali Menginjak Bumi
Ruben Amorim mengakui Manchester United masih jauh dari sempurna meski sedang dalam tren positif. Pertandingan kontra Tottenham membuat Setan Merah kembali menginjak bumi. Apa saja PR besar mereka?
Johan Kristiandi - Kamis, 20 November 2025
Pertandingan Kontra Tottenham Membuat Manchester United Kembali Menginjak Bumi
Inggris
Terungkap, Manchester United Tolak Lavia dan Nkunku Masuk dalam Bagian Transfer Garnacho
Manchester United menolak tawaran Chelsea untuk memasukkan Romeo Lavia atau Christopher Nkunku sebagai bagian dari transfer Alejandro Garnacho.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Terungkap, Manchester United Tolak Lavia dan Nkunku Masuk dalam Bagian Transfer Garnacho
Piala Dunia
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Pelatih Inggris Thomas Tuchel berjanji untuk menghubungi setiap pemain, termasuk yang selama ini terabaikan untuk menjelaskan keputusannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Piala Dunia
Daftar Tim yang Telah Memastikan Tempat di Piala Dunia 2026
Dengan pertandingan terakhir pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa berakhir Rabu (19/11) dini hari WIB, sudah ada 42 tim yang lolos ke turnamen.
Arief Hadi - Rabu, 19 November 2025
Daftar Tim yang Telah Memastikan Tempat di Piala Dunia 2026
Inggris
Benjamin Sesko Kurang Gacor, Manchester United Dianggap Keliru soal Biaya Transfer
Manchester United dikritik Alan Shearer soal transfer Benjamin Sesko. Harga mahal, gol minim! Apa benar MU salah beli striker?
Johan Kristiandi - Selasa, 18 November 2025
Benjamin Sesko Kurang Gacor, Manchester United Dianggap Keliru soal Biaya Transfer
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Satu Pemain yang Paling Ingin Didatangkan Manchester United
Fabrizio Romano mengungkap nama pemain yang paling ingin didatangkan Manchester United. Sosok ini disebut jadi prioritas utama dan sangat ingin pindah ke Old Trafford!
Johan Kristiandi - Selasa, 18 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Satu Pemain yang Paling Ingin Didatangkan Manchester United
Bagikan