Kehadiran Neymar Akan Menyempurnakan Arsenal

Jika memilih Arsenal, Neymar akan menerima banyak hal yang tidak didapatkan di PSG.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 28 Juli 2023
Kehadiran Neymar Akan Menyempurnakan Arsenal
Neymar (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mantan pesepak bola asal Brasil, Julio Baptista, menilai Neymar adalah kepingan yang dibutuhkan untuk melangkapi Arsenal. Jika memilih Arsenal, Neymar akan menerima banyak hal yang tidak didapatkan di Paris Saint-Germain.

Selain Kylian Mbappe, masa depan Neymar di PSG juga diragukan. Gelombang penolakan dari para suporter untuk pemain asal Brasil itu kian deras.

Oleh karena itu, Neymar diyakini berpeluang hengkang pada musim panas ini. Kabarnya, Neymar tidak lagi masuk dalam rencana jangka panjang Les Parisiens.

Baca Juga:

Al Hilal dan Tottenham Ancam Skenario Madrid Dapatkan Kylian Mbappe

Perincian Penawaran Al Hilal untuk Kylian Mbappe: Gaji Tidak Sampai 700 Juta Euro

5 Klub Alternatif untuk Kylian Mbappe jika Menolak Tawaran Al Hilal

"Saya pikir Neymar nyaman di PSG. Namun, mungkin langkah terbaik baginya adalah menciptakan suasana baru di klub baru. Mungkin, itu adalah klub yang mendukungnya dan memberikan semua kepercayaan yang dibutuhkan," ulas Baptista menurut laporan Goal.

"Neymar tidak memiliki hal itu di PSG. Para suporter tidak terlalu menyukainya dan inilah saatnya pindah untuk mencoba sesuatu yang berbeda."

Julio Baptista memberikan saran kepada Neymar untuk bergabung dengan Arsenal. Baptista menilai, Neymar bisa menjadikan Arsenal sebagai satu di antara pilihan. Sebab, ia merasa Neymar akan membuat The Gunners menjadi sangat kuat.

"Kenapa tidak? Arsenal adalah satu di antara klub terbaik di Eropa. Kami tahu dalam delapan tahun terakhir Arsenal belum menghasilkan yang terbaik atau sekompetitif musim lalu. Namun, dengan Arteta, Arsenal punya sesuatu yang berbeda. Mereka sudah mulai membangun untuk sesuatu yang kuat."

"Mungkin Neymar adalah kunci untuk melengkapi dan membuka segalanya di Arsenal. Dia adalah kuncinya. Neymar pemain luar biasa," tegas Baptista.

Saat ini, Neymar masih terikat kontrak dua tahun bersama PSG. Ia juga punya opsi memperpanjang masa bakti satu tahun lagi.

Arsenal Neymar Paris Saint-Germain
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.270

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan peluang The Gunners melanjutkan tren kemenangan di League Phase.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Kairat: The Gunners Akan Mencapai Kesempurnaan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Gunners sangat besar, apakah rekor sempurna bakal tercipta?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Kairat: The Gunners Akan Mencapai Kesempurnaan
Inggris
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Tidak ada tim Premier League yang dapat finis lebih rendah dari peringkat ke-24 klasemen.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Inggris
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
Eks wasit Premier League, Mark Clattenburg meminta Asosiasi Wasit Inggris (PGMOL) untuk mengubah aturan terkait bola mati.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
Inggris
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Legenda Manchester United, Rio Ferdinand, menilai Arsenal beruntung masih memimpin klasemen Premier League. Persaingan ketat siap menjegal The Gunners.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Jadwal
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Liga Champions memasuki matchday terakhir League Phase! Chelsea, Barcelona, Real Madrid, dan klub elite Eropa bertarung hidup-mati demi tiket 16 besar. Simak jadwal lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Inggris
Kekuatan Mental Arsenal Dipertanyakan, Mikel Arteta Tantang Para Pemainnya
Diakui atau tidak, kekalahan dari United membuat kubu Arsenal cemas karena para pesaing, terutama Manchester City terus mendekat.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
Kekuatan Mental Arsenal Dipertanyakan, Mikel Arteta Tantang Para Pemainnya
Inggris
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Baru datang melatih Manchester United, Michael Carrick membawa klub mengalahkan Manchester City dan Arsenal. Tapi, Roy Keane belum yakin kepadanya.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Inggris
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Arsenal kalah 2-3 melawan Manchester United pada pekan 23 Premier League di Emirates Stadium. The Gunners dikritik sang legenda, Patrick Vieira.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Inggris
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Manchester United menang beruntun atas Manchester City dan Arsenal. Michael Carrick bicara peluang dipermanenkan usai Setan Merah tembus empat besar Premier League.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Bagikan