Kabar Transfer: Mason Mount Sepakat Gabung Manchester United

Mason Mount dikabarkan bersedia gabung Manchester United.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 01 Juni 2023
Kabar Transfer: Mason Mount Sepakat Gabung Manchester United
Mason Mount (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Musim 2022-2023 belum sepenuhnya berakhir dan bursa transfer musim panas 2023 bahkan belum dibuka, tetapi gosip transfer sudah berjalan dengan seru. Kali ini melibatkan dua klub, Manchester United dan Chelsea.

Belakangan, nama Mason Mount tengah dikaitkan dengan Man United, setelah ada kabar sang pemain hanya akan bergabung dengan Red Devils jika pergi dari Chelsea. Kini isu mengenai pemain berusia 24 tahun semakin 'panas'.

Sebagaimana dilaporkan Jason Burt di The Telegraph, Mason Mount mencapai kesepakatan personal untuk bergabung dengan tim besutan Erik ten Hag. Itu dipertegas dengan cuitan Ben Jacobs, jurnalis CBS Sports Golazo.

Baca juga:

Kabar Transfer Man United: Gerak Cepat Kejar Harry Kane, Berpotensi Rekrut Mason Mount

Musim Depan, Tidak Ada Jaminan David De Gea Jadi Kiper Nomor Satu Manchester United

Manchester United Siapkan Rp1 Triliun untuk Rekrut Mason Mount

"Manchester United telah mencapai kesepakatan personal dengan Mason Mount, seperti yang pertama dilaporkan James Ducker dan Jason Burt di Telegraph," terang Jacobs.

"Seperti yang dilaporkan pekan lalu, Chelsea akan bernegosiasi dan menjualnya jika Mount memberikan indikasi dia ingin pergi. Tapi ada beda harga 15-20 juta poundsterling dalam nilai. Man United berharap (Mount) di bawah 60 juta poundsterling."

"Mauricio Pochettino ingin mempertahankan Mount. Tapi kemungkinannya pergi tetap tinggi. Chelea tahu banderol Mount penting jika ia tak perpanjang kontrak."

Produk akademi Chelsea memiliki kontrak dengan klub hingga 30 Juni 2024. Musim ini, Mount jarang bermain dan hanya bermain 35 kali di seluruh kompetisi dengan catatan 3 gol dan 6 assists, dengan jumlah 2.188 menit penampilan.

Pemain timnas Inggris berposisi sebagai gelandang serang yang dapat bermain di belakang penyerang atau di sisi sayap. Mount juga pernah dipinjamkan ke Vitesse Arnhem dan Derby County.

Mason Mount Chelsea Manchester United Transfer Isu Transfer Bursa transfer
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.232

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Arsenal memenangi Derby London pada leg satu semifinal Piala Liga melawan Chelsea di Stamford Bridge dengan skor 3-2.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Inggris
Manuel Ugarte Tak Cukup Bagus untuk Manchester United
Dua legenda Manchester United, Nicky Butt dan Rio Ferdinand, sama-sama mengkritik Manuel Ugarte yang dinilai tak cukup bagus bermain untuk klub.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Manuel Ugarte Tak Cukup Bagus untuk Manchester United
Inggris
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Arsenal menghadapi sejumlah tanda tanya jelang bertandang ke Stamford Bridge untuk menghadapi Chelsea. Kondisi skuad dan keputusan Mikel Arteta jadi sorotan jelang laga krusial ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Inggris
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Xabi Alonso dikaitkan dengan Manchester United. Namun, ada satu faktor krusial yang membuat eks pelatih Leverkusen dinilai berisiko menangani Setan Merah.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Persija Jakarta akan mendatangkan pemain diaspora pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Inggris
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Pelatih Chelsea, Liam Rosenior, ingin memaksimalkan potensi Cole Palmer yang dinilainya punya kualitas kelas dunia.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Chelsea vs Arsenal di Piala Liga Inggris. Simak peluang menang, statistik, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Liga Indonesia
Alasan Vico Duarte Terima Pinangan Dewa United Banten FC
Vico Duarte didatangkan Dewa United Banten FC dengan status pinjaman dari Malut United pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Vico Duarte Terima Pinangan Dewa United Banten FC
Ragam
Melihat Staf Kepelatihan Michael Carrick di Manchester United
Michael Carrick telah resmi melatih Manchester United dan berikut staf kepelatihan yang dipilihnya.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Melihat Staf Kepelatihan Michael Carrick di Manchester United
Bagikan