Juventus Belum Siap Bersaing Rebutkan Scudetto

Massimiliano Allegri merendah soal kans Juventus bersaing merebutkan Scudetto.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 27 September 2023
Juventus Belum Siap Bersaing Rebutkan Scudetto
Juventus (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Musim 2023-2024 seyogyanya jadi musim yang tepat bagi Juventus untuk mengakhiri penantian Scudetto. Terakhir kali mereka memenanginya terjadi pada 2020. Dalam periode tersebut ada tiga juara berbeda.

AC Milan, Inter Milan, dan Napoli meraih titel Serie A di kala Juventus masih mencari bentuk permainan terbaik. Musim ini, Il Bianconeri tak berpatisipasi di kompetisi Eropa hingga mereka sepenuhnya fokus pada ajang domestik.

Kendati demikian, Massimiliano Allegri merendah ketika ditanya soal timnya bersaing merebutkan Scudetto. Menurutnya, skuad Juventus masih minim pengalaman dan ia mencontohkan dari inkonsistensi bermain timnya sejauh ini.

Juventus sempat menang meyakinkan 3-0 di markas Udinese, tetapi kemudian imbang 1-1 melawan Bologna, lalu menang dua kali, dan kalah telak 2-4 kontra Sassuolo sebelum kembali menang 1-0 ketika melawan Lecce di Allianz Stadium, Rabu (27/09) dini hari WIB.

Baca Juga:

Sassuolo 4-2 Juventus, Max Allegri Sudah Lihat Tanda Kekalahan Il Bianconeri

Bukan Empat Besar, Juventus Seharusnya Targetkan Scudetto

Hasil Pertandingan: Juventus Bangkit, Barcelona Gagal Menang di Iberostar Stadium

"Dalam beberapa hari terakhir, kami telah berubah dari rival Scudetto dengan Inter menjadi tim yang gagal, jadi harus ada sedikit keseimbangan dalam cara yang kami bicarakan," ucap Allegri dikutip dari Football-Italia.

"Saya tidak ingin bersembunyi di sini, Inter, Milan, dan Napoli memiliki sumber daya yang lebih baik dari kami untuk memenangkan gelar."

"Kami punya banyak pemain tanpa banyak pengalaman, tapi mereka bisa berkembang. Dibutuhkan kesabaran dan waktu untuk menyerap kesalahan dan belajar darinya," terangnya.

Saat ini, Juventus berada di urutan dua klasemen Serie A dengan raihan 13 poin dari enam laga, terpaut dua poin dari Inter di puncak klasemen yang baru bermain lima kali.

Juventus Serie a
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Italia
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Inter Milan belum mau melepas Luis Henrique ke Bournemouth. Nerazzurri baru membuka pintu jika syarat tertentu terpenuhi di bursa transfer musim dingin.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Italia
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
AC Milan membuka komunikasi untuk merekrut bek muda Bayern Munchen II, Ljubo Puljic. Postur 194 cm dan kontraknya segera berakhir.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
Bagikan