Liga Champions

Inter Tersingkir dari Liga Champions Jadi Kabar Buruk untuk Milan dan Juventus

Kegagalan Inter melaju jauh di Liga Champions bisa menjadi kabar buruk untuk AC Milan dan Juventus.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 14 Maret 2024
Inter Tersingkir dari Liga Champions Jadi Kabar Buruk untuk Milan dan Juventus
Inter Milan (Twitter Inter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Inter Milan telah tersingkir dari Liga Champions usai didepak Atletico Madrid pada babak 16 besar. Menilik situasi tersebut, kegagalan Inter melaju jauh di Liga Champions bisa menjadi kabar buruk untuk AC Milan dan Juventus.

Mencapai final pada musim lalu, kini Inter terhenti pada babak 16 besar. Nerazzurri gagal melenggang setelah kalah dari Atletico Madrid melalui drama adu tendangan penalti. Sebelumnya, kedua tim bermain dengan agregat 2-2.

Baca Juga:

Liga Champions: Inter Milan Tak Gentar Bermain di Wanda Metropolitano

5 Momen Paling Bersejarah dalam Perjalanan 116 Tahun Inter Milan

Inter Milan Sudah Tepat Memilih Simone Inzaghi sebagai Pelatih

Berbicara usai pertandingan, Simone Inzaghi tidak bisa menutupi kekecewaannya. Namun, ia menegaskan jika Inter tidak akan larut dalam kesedihan dan akan segera bangkit.

"Tim ini tidak terbiasa kalah. Kekalahan akan menyakitkan karena kami sempat memiliki kualifikasi dalam genggaman," ungkap Inzaghi kepada Amazon Prime Video.

"Saya tetap bangga dengan tim ini. Ini mengecewakan, tetapi masih ada 10 pertandingan di Serie A dan kami ingin mencapai tujuan penting," sambungnya.

Apa yang diutarakan Inzaghi adalah sinyal bahaya bagi Milan dan Juventus yang merupakan pesaing di Serie A. Sebab, fokus La Beneamata saat ini hanyalah juara Serie A.

Apalagi, Inter yang kukuh di puncak klasemen unggul 16 angka dari Milan yang ada di peringkat kedua. Sementara itu, jarak dengan Juventus yang ada di urutan ketiga adalah 17 poin.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Dengan 10 laga tersisa, Inter Milan diyakini akan melakukan segalanya untuk mengklaim gelar Serie A secepat mungkin. Berikutnya, Inter akan diuji Napoli, di Giuseppe Meazza, pada Senin (18/3).

Inter Milan Liga Champions Breaking News Serie a AC Milan Juventus
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.874

Berita Terkait

Ragam
4 Alasan Keterpurukan Liverpool di Musim Kedua Arne Slot Melatih
Dari juara bertahan Premier League, Liverpool tengah terpuruk saat ini, apa yang terjadi?
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
4 Alasan Keterpurukan Liverpool di Musim Kedua Arne Slot Melatih
Liga Indonesia
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
PSIM akan dijamu Persija di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11). Tak kurang dari 50 ribu suporter diprediksi bakal memadati SUGBK.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
Spanyol
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
PSG dikabarkan siap menikung Barcelona untuk mempermanenkan Marcus Rashford. Les Parisiens disebut menyiapkan tawaran hingga 50 juta euro, jauh di atas opsi Barca. Siapa yang akhirnya menang?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
Liga Indonesia
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Persija ingin mengalahkan PSIM di momen spesial. Hari ulang tahun klub ke 97 dan momen kembali bermain di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Inggris
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Liverpool dikabarkan memberi ultimatum keras kepada Arne Slot usai kekalahan memalukan dari PSV. Dua laga ke depan jadi penentu masa depan sang pelatih!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Berita
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bukan pemain Argentina! Inilah sosok yang paling sering bermain bersama Lionel Messi sepanjang kariernya. Angkanya bikin tercengang!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Timnas
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Mantan asisten mengomentari kabar Giovanni van Bronckhorst yang disebut menjadi kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Liga Indonesia
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Bojan Hodak mengaku mendapatkan kabar bagus meski timnya dikalahkan Lion City Sailors FC.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Italia
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Fabrizio Romano akhirnya angkat suara soal isu Mike Maignan bakal gabung Inter Milan. Benarkah sang kiper sudah didekati Nerazzurri? Ini fakta sebenarnya yang bikin heboh!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Bulu Tangkis
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Raymond Indra/Nikolaus Joaquin menceritakan kisahnya saat menumbangkan Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri di final Australia Open 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Bagikan