Pertandingan Persahabatan

Hasil Spanyol Vs Kolombia: Kalah 1-0, La Furia Roja Petik Banyak Pelajaran

Tim nasional Spanyol di luar dugaan kalah tipis 1-0 melawan Kolombia pada laga persahabatan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 23 Maret 2024
Hasil Spanyol Vs Kolombia: Kalah 1-0, La Furia Roja Petik Banyak Pelajaran
Timnas Spanyol (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tim nasional Spanyol di luar dugaan kalah tipis 1-0 melawan Kolombia pada laga persahabatan, di London Stadium, Sabtu (23/3) dini hari WIB. Meski demikian, juru taktik La Furia Roja, Luis de la Fuente, tetap melihat ada keuntungan dari kekalahan itu.

Luis de la Fuente memanfaatkan pertandingan melawan Kolombia untuk menurunkan sejumlah pemain muda dan debutan. Meski demikian, Spanyol tetap unggul dalam penguasaan bola dan jumlah peluang.

Namun, justru Kolombia yang berhasil mencetak gol. Daniel Munoz mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-61. Ia menyambut umpan silang dengan tembakan first time.

Baca Juga:

Gavi Cedera Parah, Barcelona Marah kepada RFEF dan Pelatih Timnas Spanyol

Timnas Spanyol Sukses Lolos 16 Besar Piala Dunia U-17, Juan Hernandez Mau Menang Lagi

Timnas Spanyol U-17 Puji Keramahan Masyarakat Indonesia Jelang Laga Kontra Kanada

Skor 1-0 untuk keunggulan Kolombia bertahan hingga peluit panjang. Spanyol pun menderita kekalahan pada jeda internasional kali ini.

Akan tetapi, Luis de la Fuente tidak ambil pusing dengan hasil minor kali ini. Sebab, ada sisi positif lain yang dipetik.

"Anda belajar lebih banyak dari kekalahan dibanding kemenangan," ujar De la Fuente menurut laporan Marca.

"Kami ingin menguji beberapa hal dan melihat bagaimana performa pemain tertentu. Namun, kami juga harus bekerja dan berkembang," katanya.

"Semua pemain debutan punya masa depan yang cerah. Kami membutuhkan mereka semua untuk punya peluang dalam pertandingan ini."

"Dengan begitu, kami bisa bermain untuk mendapatkan poin. Mereka sudah punya pengalaman," urai sang juru taktik.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Spanyol masih punya satu pertandingan persahabatan pada jeda internasional kali ini. Spanyol akan bersua Brasil pada 27 Maret 2024 di Santiago Bernabeu.

Timnas Spanyol Timnas Kolombia Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.484

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bojan Hodak Bocorkan Kunci Keberhasilan Persib Bandung Tekuk Bangkok United
Persib Bandung sukses mengalahkan Bangkok United 2-0 di laga kedua Grup G ACL Two 2025/2026. Bojan Hodak bocorkan strategi kemenangan, sementara Andrew Jung semringah usai cetak gol perdana musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Bojan Hodak Bocorkan Kunci Keberhasilan Persib Bandung Tekuk Bangkok United
Klasemen
Klasemen Liga Champions: Real Madrid Posisi Kedua, Barcelona dan Liverpool di Luar Delapan Besar
Update klasemen Liga Champions 2025/2026 matchday 2: Real Madrid tempel Bayern di papan atas, Barcelona dan Liverpool terlempar dari delapan besar, Arsenal menang lagi, Qarabag jadi kejutan. Simak posisi terbaru semua tim.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Klasemen Liga Champions: Real Madrid Posisi Kedua, Barcelona dan Liverpool di Luar Delapan Besar
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Barcelona Ditumbangkan PSG, Arsenal Tersenyum, Kemenangan Juventus Digagalkan Mantan
Hasil Liga Champions 2025/2026 matchday 2: Barcelona kembali ditumbangkan PSG 1-2, Arsenal raih kemenangan atas Olympiacos, sementara Juventus ditahan imbang Villarreal. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkap pertandingan.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Hasil Liga Champions: Barcelona Ditumbangkan PSG, Arsenal Tersenyum, Kemenangan Juventus Digagalkan Mantan
Timnas
Raka Cahyana, Ivar Jenner, hingga Arlyansyah Abdulmanan Dipanggil untuk TC Tahap Pertama Jelang SEA Games 2025
Total ada 11 pemain baru yang dipanggil Indra Sjafri. Sebelumnya, para pemain tersebut tidak tampil di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Raka Cahyana, Ivar Jenner, hingga Arlyansyah Abdulmanan Dipanggil untuk TC Tahap Pertama Jelang SEA Games 2025
Jadwal
Nonton di Sini, Ini Link Streaming Pertandingan Liga Champions: AS Monaco vs Manchester City
Jangan lewatkan duel AS Monaco vs Manchester City di Liga Champions 2025/2026! Simak jadwal siaran langsung dan link live streaming resmi dari Stade Louis II, Kamis (2/10) pukul 02.00 WIB.
Johan Kristiandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Nonton di Sini, Ini Link Streaming Pertandingan Liga Champions: AS Monaco vs Manchester City
Jadwal
Nonton di Sini, Link Streaming Resmi Barcelona vs PSG pada Kamis 2 Oktober 2025
Jangan lewatkan duel panas Barcelona vs PSG di Liga Champions 2025/2026! Simak jadwal siaran langsung dan link live streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Nonton di Sini, Link Streaming Resmi Barcelona vs PSG pada Kamis 2 Oktober 2025
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Kemenangan Bersejarah Persib Bandung di Kandang Bangkok United
Persib menang 2-0 di kandang Bangkok United. Satu di antara dua gol Persib dilesakkan oleh Andrew Jung.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Kemenangan Bersejarah Persib Bandung di Kandang Bangkok United
Liga Indonesia
Singgung Tunggakan Gaji, Bernardo Tavares Mundur dari PSM Makassar
Di bawah arahan Bernardo Tavares, PSM Makassar menyudahi puasa gelar di Liga Indonesia selama 22 tahun.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Singgung Tunggakan Gaji, Bernardo Tavares Mundur dari PSM Makassar
Timnas
Timnas Indonesia U-23 Akan Gelar Uji Coba untuk Persiapan SEA Games 2025
Persiapan Timnas Indonesia U-23 diawali dengan pemusatan latihan pada 2-14 Oktober di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Timnas Indonesia U-23 Akan Gelar Uji Coba untuk Persiapan SEA Games 2025
Lainnya
Didukung PNM, Pro Futsal League 2025/2026 Dimulai Akhir Pekan Ini
12 tim akan ambil bagian dalam Pro Futsal League 2025/2026. Sementara itu, MNC Media kembali menjadi official broadcaster.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Didukung PNM, Pro Futsal League 2025/2026 Dimulai Akhir Pekan Ini
Bagikan