Pertandingan Persahabatan

Hasil Spanyol Vs Kolombia: Kalah 1-0, La Furia Roja Petik Banyak Pelajaran

Tim nasional Spanyol di luar dugaan kalah tipis 1-0 melawan Kolombia pada laga persahabatan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 23 Maret 2024
Hasil Spanyol Vs Kolombia: Kalah 1-0, La Furia Roja Petik Banyak Pelajaran
Timnas Spanyol (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tim nasional Spanyol di luar dugaan kalah tipis 1-0 melawan Kolombia pada laga persahabatan, di London Stadium, Sabtu (23/3) dini hari WIB. Meski demikian, juru taktik La Furia Roja, Luis de la Fuente, tetap melihat ada keuntungan dari kekalahan itu.

Luis de la Fuente memanfaatkan pertandingan melawan Kolombia untuk menurunkan sejumlah pemain muda dan debutan. Meski demikian, Spanyol tetap unggul dalam penguasaan bola dan jumlah peluang.

Namun, justru Kolombia yang berhasil mencetak gol. Daniel Munoz mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-61. Ia menyambut umpan silang dengan tembakan first time.

Baca Juga:

Gavi Cedera Parah, Barcelona Marah kepada RFEF dan Pelatih Timnas Spanyol

Timnas Spanyol Sukses Lolos 16 Besar Piala Dunia U-17, Juan Hernandez Mau Menang Lagi

Timnas Spanyol U-17 Puji Keramahan Masyarakat Indonesia Jelang Laga Kontra Kanada

Skor 1-0 untuk keunggulan Kolombia bertahan hingga peluit panjang. Spanyol pun menderita kekalahan pada jeda internasional kali ini.

Akan tetapi, Luis de la Fuente tidak ambil pusing dengan hasil minor kali ini. Sebab, ada sisi positif lain yang dipetik.

"Anda belajar lebih banyak dari kekalahan dibanding kemenangan," ujar De la Fuente menurut laporan Marca.

"Kami ingin menguji beberapa hal dan melihat bagaimana performa pemain tertentu. Namun, kami juga harus bekerja dan berkembang," katanya.

"Semua pemain debutan punya masa depan yang cerah. Kami membutuhkan mereka semua untuk punya peluang dalam pertandingan ini."

"Dengan begitu, kami bisa bermain untuk mendapatkan poin. Mereka sudah punya pengalaman," urai sang juru taktik.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Spanyol masih punya satu pertandingan persahabatan pada jeda internasional kali ini. Spanyol akan bersua Brasil pada 27 Maret 2024 di Santiago Bernabeu.

Timnas Spanyol Timnas Kolombia Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.287

Berita Terkait

Liga Indonesia
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Shayne Pattynama menceritakan respons rekan satu timnya di Timnas Indonesia dan Buriram United, Sandy Walsh, saat diberi tahu soal transfernya ke Persija.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Inggris
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Arne Slot mengatakan Liverpool hanya akan bertindak di bursa transfer jika itu bijaksana.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Persita Tangerang akan menjamu Persija Jakarta pada pertandingan pekan ke-19 Super League musim ini di Indomilk Arena, Jumat (30/1) mulai pukul 15.30 WIB.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Italia
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Napoli, sang pemegang Scudetto, menjadi satu-satunya wakil Serie A yang tersisih dari Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Liga Indonesia
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Ilham Rio Fahmi bertekad membantu Persija mengalahkan Persita, meski di satu sisi dirinya diisukan bakal dipinjamkan ke Arema FC.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Liga Indonesia
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Shayne Pattynama ingin mencuri hati The Jakmania dengan bertekad membuktikan dengan aksinya bersama Persija di atas lapangan hijau.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bagikan