Bernardo Silva Beri Kepastian Kembali ke Benfica

Bernardo Silva kembali ke Benfica. Tapi kapan?
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 19 Maret 2024
Bernardo Silva Beri Kepastian Kembali ke Benfica
Bernardo Silva (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Rumor kepergian Bernardo Silva dari Manchester City selalu ramai dibahas tiap bursa transfer pemain dibuka. Maklum saja, Silva (29 tahun) sudah membela The Citizens sejak 2017 dan telah meraih sukses besar.

Lima titel Premier League, empat Piala Liga, dua Piala FA, dan satu Liga Champions sudah dimenangi Silva bersama Man City. Kontraknya tersisa hingga 2026 dan rumor kepergiannya kembali dibahas untuk bursa transfer musim panas 2024.

Kembali ke klub yang mengorbitkan namanya, tempatnya berkembang di akademi, Benfica menjadi opsi. Silva pun menuturkan keinginan pastinya untuk kembali ke Benfica, pertanyaannya adalah, kapan itu terjadi?

Baca Juga:

Sejarah Unggulkan Manchester United daripada Liverpool

Tidak untuk Dijual, Marcus Rashford Masuk Proyek Jangka Panjang Manchester United

Manchester United Vs Liverpool, Berharap Tuah Old Trafford

"Seberapa jauh lagi saya akan kembali? Saya pikir orang-orang sudah sedikit bosan dengan pertanyaan itu. Sudah lama sekali," terang Silva seperti dilansir dari Goal.

"Saya yakin saya akan kembali, saya tidak tahu kapan, sulit menentukan waktu dan mengatakan jika itu dalam waktu dua tahun, dalam waktu tiga tahun, jika itu terjadi tahun depan dengan (pelatih Benfica saat ini) Roger Schmidt (Silva tertawa)."

"Tapi saya sudah mengatakannya beberapa kali dan saya pikir orang-orang bosan mendengarnya: tanpa ragu itu adalah karier dan tujuan hidup untuk kembali ke Benfica," tegas eks pemain AS Monaco tersebut.

Silva menjadi pemain serba bisa (versatile) untuk Pep Guardiola di Man City. Ia bisa ditempatkan pada posisi sayap, gelandang serang, hingga gelandang tengah. Silva pekerja keras sekaligus memiliki kemampuan bagus dalam membaca permainan.

Bernardo Silva Bursa transfer Manchester City
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.307

Berita Terkait

Ragam
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Memasuki 2026 juga mengartikan pemain-pemain yang memasuki akhir kontrak, akan berstatus free agents (tanpa klub) di akhir musim 2025/2026.
Arief Hadi - Selasa, 27 Januari 2026
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Inggris
Bursa Transfer Liverpool: Tipis Kemungkinan Andy Robertson Hengkang ke Tottenham
Liverpool kemungkinan besar tidak akan menjual bek kiri Andy Robertson ke Tottenham Hotspur pada bursa transfer Januari ini.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Bursa Transfer Liverpool: Tipis Kemungkinan Andy Robertson Hengkang ke Tottenham
Inggris
Antoine Semenyo Datang, Oscar Bobb Merapat ke Fulham
Fulham sedang dalam tahap negosiasi untuk mendatangkan pemain sayap Oscar Bobb dari Manchester City.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
Antoine Semenyo Datang, Oscar Bobb Merapat ke Fulham
Spanyol
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
FC Barcelona dihadapkan pada transfer produk La Masia, Dro Fernandez, yang ingin pergi sementara bintang Manchester City ingin gabung klub pada musim panas 2026.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
Inggris
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Baru datang melatih Manchester United, Michael Carrick membawa klub mengalahkan Manchester City dan Arsenal. Tapi, Roy Keane belum yakin kepadanya.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Italia
Juventus Bantai Napoli 3-0, Luciano Spalletti Masih Minta Striker Baru
Juventus menang telak 3-0 atas Napoli pada lanjutan laga Serie A di Allianz Stadium. Kendati pesta gol, Luciano Spalletti tetap menginginkan striker baru.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Juventus Bantai Napoli 3-0, Luciano Spalletti Masih Minta Striker Baru
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Premier League makin panas! Manchester United naik ke posisi empat besar usai menang dramatis di markas Arsenal. Manchester City terus membayangi, persaingan puncak klasemen kian sengit.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Liga Indonesia
Resmi, Persib Bandung Boyong Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persib resmi mendatangkan Layvin Kurzawa, eks bek Timnas Prancis. Di luar dugaan, Maung Bandung juga memboyong bek Timnas Indonesia U-23, Dion Markx.
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Resmi, Persib Bandung Boyong Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Ragam
Arsenal dan 4 Klub yang Berpeluang Memenangi Treble atau Quadruple Gelar Musim Ini
Arsenal merupakan salah satu yang berpeluang meraih quadruple (empat) trofi musim ini. Tapi ada klub lain yang juga dapat meraihnya, atau minimal treble, siapa saja?
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Arsenal dan 4 Klub yang Berpeluang Memenangi Treble atau Quadruple Gelar Musim Ini
Inggris
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Manchester City mengakhiri rentetan laga tanpa kemenangan saat Erling Haaland diparkir di bangku cadangan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Bagikan