Witan Sulaeman Tak Masalah Jadi Objek Eksperimen Thomas Doll di Persija

Witan kerap dipasang di tiga posisi berbeda.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 01 Agustus 2023
Witan Sulaeman Tak Masalah Jadi Objek Eksperimen Thomas Doll di Persija
Aksi Witan Sulaeman saat Persija menjamu Persebaya, Minggu (30/7). (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Witan Sulaeman menjalani peran yang sedikit berbeda di Persija Jakarta pada musim ini. Oleh Thomas Doll, pelatih Persija, Witan Sulaeman kerap 'disulap' posisinya.

Witan Sulaeman selama ini dikenal sebagai penyerang sayap atau winger. Posisi itu kerap ditempati Witan, baik di klub maupun tim nasional.

Selain sebagai winger, Witan pernah beberapa kali dicoba sebagai penyerang bayangan. Atau bahasa populernya adalah false nine.

Namun, pelatih Persija Thomas Doll melihat potensi lain dalam diri Witan. Pemain berusia 21 tahun itu dicoba sebagai wingback dan hasilnya sejauh ini lumayan.

Baca Juga:

Kemenangan atas Persebaya Jadi Modal Persija Tantang PSS

Sudah Kalah Tiga Kali, Marcelo Rospide Belum Khawatir soal Posisinya di Persik

Witan sudah mengemas tiga assist dari lima pertandingan di BRI Liga 1 2023/2024. Terakhir dia memberikan umpan matang dengan backheel kepada Ryo Matsumura saat Persija mengalahkan Persebaya 1-0, Minggu (30/7).

"Kalau saya pribadi, saya tidak pernah ada pikiran hal negatif tentang apa pun. Saya main di posisi mana pun, saya selalu siap," kata Witan.

Witan mengatakan dirinya selalu ingin berkontribusi terhadap tim, entah itu melalui assist atau gol. Dia hanya menjalankan tugas dari pelatih.

"Saya dipasang di mana pun, saya siap membantu tim dan menjalankan instruksi dari pelatih," tutur Witan.

Persija jakarta Witan Sulaeman Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.786

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Liga Indonesia
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Persis Solo juga merekrut striker asal Ukraina.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Berita
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Prime Kumite Championship 3 digelar di GOR Soemantri Brodjonegoro, Jakarta, Minggu (1/2). Total, ada 13 laga yang digelar.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Bagikan