VAR Diterapkan Putaran Kedua Liga 1, Persija: LIB Dorong Klub
BolaSkor.com - Persija Jakarta dan seluruh peserta Liga 1 2023/2023 didorong oleh operator PT Liga Indonesia Baru (LIB) untuk mempersiapkan diri. Ini terkait rencana penerapan VAR (Video Assistant Referee) di putaran kedua Liga 1 2022/2023.
Seperti dijelaskan Persija di lamannya, LIB telah membentuk departemen VAR yang telah bekerja dalam langkah awal proses implemetasi penerapan VAR sesuai standar FIFA.
Baca Juga:
Lisensi Klub Asia Diharapkan Jadi Trigger Prestasi Madura United
Persib Bandung Kantongi Beberapa Nama untuk Pos Direktur Teknik
Rencananya VAR akan diterapkan pada putaran kedua di awal 2024. Dalam mewujudkan pengaplikasian VAR di setiap stadion, LIB memohon dukungan kepada klub kontestan Liga 1.
Ada tiga area yang menjadi permintaan LIB kepada para klub. Pertama, menaikan kekuatan pencahayaan stadion menjadi minimal 1200 Lux.
Kedua, secara progresif mulai memperbaharui teknologi pencahayaan dengan penggunaan lampu jenis LED.
Ketiga, menggunakan LED board dalam implemetasi komersial di perimeter stadion.
Frengky Aruan
15.464
Berita Terkait
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026