Tampil Ganas, Spurs Hajar Aston VillaBabak I
Tampil Ganas, Spurs Hajar Aston VillaBabak I
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Tottenham Hotspur tampil trengginas di partai terakhirnya pada ajang Liga Inggris. Pasukan White Hart Lane menang telak 3-0 di babak pertama melawan Aston Villa.
Tottenham Hotspur menjamu Aston Villa di markasnya Stadion White Hart Lane pada pertandingan terakhir Liga Inggris, Minggu (11/5) malam WIB. Hasil di laga ini takkan berpengaruh apapun bagi Spurs. Tim asuhan Tim Sherwood sudah memastikan tiket Liga Europa musim depan.
Meski demikian, Tottenham tetap bermain atraktif sejak awal laga dengan tujuan memberikan kado terindah bagi fans lewat kemenangan di partai terakhir. Christian Eriksen menjadi kunci penyerangan Spurs pada babak pertama.
Baru enam menit laga berjalan, Spurs langsung mengancam jala Aston Villa. Emmanuel Adebayor mengirimkan umpan silang dari sisi kiri pertahanan Villa. Bola ditanduk Harry Kane. Namun, masih mampu ditahan Brad Guzan.
Kebuntuan Spurs pecah saat pertandingan memasuki menit ke-14. Sigurdsson mengirim umpan terobosan matang yang langsung disambut tembakan datar Paulinho. Bola masih mampu ditepis Guzan. Namun, bola muntah berhasil dikonversi menjadi gol oleh Paulinho. 1-0 Spurs unggul.
Spurs menambah keunggulannya di menit ke-35. Nathan Baker yang bermaksud menghalau bola justru tanpa sengaja memasukkannya ke dalam gawang sendiri. 2-0 Spurs unggul.
Spurs mendapatkan hadiah penalti di menit ke-38 setelah Gabriel Agbonlahor menyentuh bola di kotak terlarang. Adebayor maju sebagai algojo dan sukses melakukan tugasnya dengan baik. Skor 3-0 bagi keunggulan Spurs bertahan hingga babak pertama usai.
Susunan Pemain:
Tottenham Hotspur: Lloris; Naughton, Chiriches, Dawson, Rose; Sandro; Sigurdsson, Paulinho, Eriksen; Adebayor, Kane.
Aston Villa: Guzan, Lowton, Vlaar, Baker, Bertrand, Bacuna, Westwood, Delph, Weimann, Bowery, Agbonlahor.
Posts
11.190
Berita Terkait
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Inggris
Serius, Tottenham Hotspur Negosiasi untuk Full-back Liverpool, Andy Robertson
Menjelang deadline bursa transfer musim dingin 2026, Tottenham Hotspur berusaha merekrut bek kiri Liverpool, Andy Robertson.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Inggris
Kabar Buruk untuk Liverpool, Tottenham Hotspur Tidak Jual Micky van de Ven
Liverpool dikabarkan mengincar bek Tottenham Hotspur, Micky van de Ven, tetapi pelatih Tottenham, Thomas Frank, memberi pesan tegas.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Liga Europa
Liga Europa: Ujian Aston Villa di Istanbul
Aston Villa akan menghadapi Fenerbahce pada laga lanjutan Liga Europa 2025-2026 di Istanbul.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Italia
Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga
Striker asal Prancis, Jean-Philippe Mateta, dikabarkan mengajukan permintaan transfer kepada Crystal Palace dan Juventus siaga memantau situasinya.
Arief Hadi - Kamis, 22 Januari 2026
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Inggris
Bantai Aston Villa, Peluang Arsenal Juara Premier League Semakin Besar
Arsenal membantai Aston Villa 4-1 pada pekan 19 Premier League dan memperbesar kans juara Premier League sejak 2004.
Arief Hadi - Rabu, 31 Desember 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Aston Villa, Kick-off di Emirates Stadium Rabu (31/12) Pukul 03.15 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung pekan 19 Premier League Arsenal vs Aston Villa di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 30 Desember 2025
Inggris
Kembali ke Emirates Stadium, Unai Emery Kembali Jadi Ancaman untuk Arsenal
Arsenal akan menjamu Aston Villa di pekan 19 Premier League dan Unai Emery kembali mengancam mantan klubnya tersebut.
Arief Hadi - Selasa, 30 Desember 2025
Prediksi
Superkomputer Prediksi Laga Premier League Arsenal vs Aston Villa: Tuan Rumah Diunggulkan
Pekan 19 Premier League, yang notabene jadi laga penghujung 2025, menghadirkan laga besar antara Arsenal vs Aston Villa di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 30 Desember 2025