Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga
BolaSkor.com - Masalah yang terjadi di Crystal Palace semakin parah dari satu hari ke hari berikutnya.
Selepas menjual Marc Guehi ke Manchester City, sang pelatih, Oliver Glasner juga memutuskan mengakhiri kerja sama dengan Palace setelah musim ini berakhir.
Terang-terangan berbicara, Glasner juga menilai 'ditinggalkan' karena hierarki klub memutuskan menjual Eberechi Eze sebelumnya dan kini dengan Guehi.
Baca Juga:
Respons Pep Guardiola Usai Manchester City Dipermalukan Bodo di Liga Champions
Hasil Liga Champions: Real Madrid Pesta Gol, Manchester City Kalah, Arsenal Jaga Rekor 100 Persen
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
View this post on Instagram
Situasi yang terjadi dengan klub London tersebut berubah drastis sejak memenangi Piala FA, yang dilanjutkan dengan titel Community Shield.
Menyusul mereka adalah penyerang andalan Palace yang dipantau banyak klub, Jean-Philippe Mateta.
Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer
Arief Hadi
16.280
Berita Terkait
Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga
Hasil Liga Champions: Liverpool dan Barcelona Pesta Gol, Juventus Tekuk Tim Jose Mourinho, Chelsea Menang Tipis
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Benfica, Live Sebentar Lagi
Batu Sandungan dalam Upaya Juventus Rekrut Franck Kessie
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Benfica: Bianconeri Wajib Waspada
Ragnar Oratmangoen Dikabarkan Menuju Persija Jakarta
Layvin Kurzawa, Eks Timnas Prancis dan PSG Diklaim Setuju Gabung Persib Bandung
Tepis Rumor ke Persija, Ezra Walian Teken Kontrak Baru dan Bertahan di Persik
Juventus Berburu Mantan Gelandang AC Milan, Franck Kessie
Dilepas Persija Jakarta, Gustavo Franca Resmi Gabung Arema FC