Sukses Besar di SEA Games 2021, Karate Indonesia Menatap Kejuaraan Asia

Karate mendapat 14 medali dari 15 nomor yang dipertandingkan, 4 di antaranya emas.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 20 Mei 2022
Sukses Besar di SEA Games 2021, Karate Indonesia Menatap Kejuaraan Asia
Ahmad Zigi Zaresta Yuda. (NOC Indonesia/Rifqi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Cabang olahraga (cabor) karate sukses besar menyumbang pundi-pundi medali untuk Tim Indonesia di ajang SEA Games 2021 Vietnam.

Total karate menyumbangkan empat medali emas, lebih banyak dari target yang diwacanakan yakni tiga keping.

Medali emas pertama karate dipersembahkan oleh Ahmad Zigi Zaresta Yuda dari nomor individu kata putra. Tren positif emas Ahmad Zigi diikuti oleh Ari Saputra melalui nomor kumite 60kg putra.

Selanjutnya, giliran Cok Istri Agung S yang mendapat medali emas melalui nomor kumite 55kg putri. Terakhir, ada dari nomor tim kata putra, yakni Albiadi, Andy Tomy Aditya Mardana, dan Andi Dasril Dwi Dharmawan yang mempersembahkan emas keempat.

Baca Juga:

SEA Games 2021: CdM Optimistis Indonesia Bisa Finis Tiga Besar

SEA Games 2021: Sepeda Road Race Tambah Medali Perak

SEA Games 2021
Cok Istri Agung S. (NOC Indonesia/M Rifqi)

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Federasi Olahraga Karate-Do (FORKI), Raja Sapta Ervian, angkat topi atas prestasi tim karate Indonesia di SEA Games 2021. Ia bersyukur melebihi target medali emas.

“Performa anak-anak superior, mereka melebihi target. Sebenarnya Indonesia bisa dapat lebih (medali emas), namun banyak faktor-faktor yang tak bisa dijelaskan di sini dapat memengaruhinya,” kata Raja Sapta Ervian.

“Tapi, Alhamdullilah kami melebihi dari target. Artinya itu dari 15 nomor yang dipertandingkan, kami berhasil menjadi 12 finalis. Tiga sisanya meleset. Intinya semua (atlet) dapet medali,” tambahnya.

Menurutnya, pencapaian bagus ini merupakan buah percaya proses pembinaan dan program yang baik dari FORKI.

“Anak-anak akan mengikuti kejuaraan Asia pada akhir tahun ini, jadi levelnya setingkat Asian Games,” tambahnya.

Selain medali emas, karate juga menyumbangkan 8 perak dan 2 perunggu.

Karate SEA GAMES SEA Games 2021 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.640

Berita Terkait

Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Timnas
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Uji coba digelar dua kali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Inggris
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
elatih Manchester United Ruben Amorim menyoroti masalah utama yang masih menghantui tim asuhannya meski performa mereka sedang membaik.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
Lainnya
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Kemenpora berharap skuad yang diturunkan pada pesta olahraga bergengsi se-Asia Tenggara itu merupakan skuad yang terbaik.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Ragam
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Arsenal akan menghadapi Sunderland di Stadium of Light pada laga pekan ke-11 Premier League, Minggu (9/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Manchester City akan menjalani laga penting saat menjamu Liverpool di Stadion Etihad pada laga pekan ke-11 Premier League.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Bagikan