Semakin Sulit bagi Liverpool Rekrut Jude Bellingham

Tak mudah bagi Liverpool untuk dapatkan Jude Bellingham.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 20 Maret 2023
Semakin Sulit bagi Liverpool Rekrut Jude Bellingham
Jude Bellingham (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang Borussia Dortmund, Jude Bellingham, saat ini menjadi komoditas panas di antara klub-klub top Eropa. Dortmund disinyalir akan menghadapi ujian besar untuk mempertahankannya pada bursa transfer musim panas 2023.

Pada usia 19 tahun Bellingham sudah menarik atensi dengan catatan 10 gol dan 6 assists dari 34 laga di seluruh kompetisi musim ini. Namun Bellingham tidak menjadi komoditas panas karena gol dan assist-nya, melainkan performanya yang konsisten.

Pada usia yang belum genap berumur 20 tahun Bellingham sudah punya pengalaman main di timnas Inggris, bermain di level top Eropa, hingga kedewasaan bermain sebagai gelandang dengan etos kerja bagus dalam bertahan atau bermain ofensif.

Salah satu klub yang paling sering dibahas dan dikaitkan dengan Bellingham adalah Liverpool, terlebih The Reds butuh tambahan tenaga di lini tengah seiring menuanya Jordan Henderson, Fabinho, dan Thiago Alcantara.

Baca Juga:

Hasil Liga Champions: Napoli Menang Telak, Real Madrid Singkirkan Liverpool

Agen Mohamed Salah Buka Suara soal Gosip Tinggalkan Liverpool

Sederet Fakta Menarik dari Tersingkirnya Liverpool di Liga Champions

Liverpool terdepan dengan rumor sebelumnya yang mengabarkan mereka sudah berbicara dengan ayah Bellingham, serta kabar Bellingham ingin bermain di Liverpool. Tapi itu tidak memudahkan Liverpool untuk merekrutnya.

Dortmund akan berusaha menjaganya sampai kontraknya berakhir pada 2025, bahkan mereka bisa membanderolnya dengan angka fantastis dan juga rekor klub sebesar 130 juta poundsterling. Terlebih tidak ada klausul pembelian untuk eks pemain Birmingham City.

Alhasil, klub-klub peminat termasuk Liverpool harus bisa melunakkan Dortmund agar mau melepas aset berharganya tersebut. Menurut The Athletic, Liverpool saat ini tertinggal dengan klub-klub lain dalam perang harga melawan sembilan klub untuk mendapatkan servis Bellingham.

Manchester City, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), hingga Manchester United disinyalir tidak akan tinggal diam dalam perburuan Bellingham. Situasi pun semakin tak mudah bagi Liverpool jika melihat perjalanan mereka musim ini.

Liverpool tanpa trofi di musim ini setelah tersingkir dari Piala FA, Piala Liga, Liga Champions, dan jauh dari perburuan titel Premier League - setelah musim lalu bertarung merebutkan keempat trofi tersebut.

Bahkan tim arahan Jurgen Klopp belum tentu bermain di Liga Champions musim depan, sebab saat ini mereka masih di luar empat besar dan bertarung untuk coba mendapatkannya. Tanpa sepak bola di Liga Champions maka pemasukan Liverpool juga berkurang.

Jude Bellingham Liverpool Dortmund Borussia Dortmund Transfer Isu Transfer Bursa transfer
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.183

Berita Terkait

Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Arsenal gagal menaklukkan Liverpool dan hanya bermain imbang di Emirates. Hasil ini membuat jarak di puncak klasemen Premier League 2025/2026 kini melebar jadi enam poin. Cek klasemen lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Inggris
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Mikel Arteta mengapresiasi perjuangan Arsenal saat imbang 0-0 lawan Liverpool di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Inggris
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Arsenal imbang 0-0 melawan Arsenal di pekan 21 Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Inggris
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Pertandingan pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool berakhir imbang tanpa gol. Kejadian Gabriel Martinelli dengan Conor Bradley juga menjadi sorotan.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Hasil pertandingan liga-liga Eropa yang berlangsung Jumat (09/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
Pekan 21 Premier League akan berakhir dengan laga besar Arsenal vs Liverpool di Emirates Stadium. Berikut jadwal siaran langsung dan juga link live streaming.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Inggris
Hadapi Liverpool, Arsenal Harus Tampil Luar Biasa Sepanjang Laga
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta menyebutkan, bahwa timnya memiliki sesuatu yang harus dibuktikan saat melawan Liverpool.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Hadapi Liverpool, Arsenal Harus Tampil Luar Biasa Sepanjang Laga
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Liverpool di Premier League Jumat 9 Januari 2026. The Gunners difavoritkan, peluang The Reds sangat kecil
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Bagikan