Timnas Indonesia

Resmi Diluncurkan, Jersey Timnas Indonesia Tuai Pujian

Jersey Timnas Indonesia yang baru telah resmi diluncurkan.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 18 Maret 2024
Resmi Diluncurkan, Jersey Timnas Indonesia Tuai Pujian
Yakob Sayuri dengan jersey tandang anyar Timnas Indonesia. (Instagram Erspo)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Erspo akhirnya me-launching jersey anyar Timnas Indonesia di Jakarta, Senin (18/3). Jersey Skuad Garuda yang digarap oleh apparel lokal papan atas itu nyatanya mengundang pujian luas publik.

Sebelumnya, bocoran jersey Timnas Indonesia sempat mengundang kritik, karena dinilai terlalu sederhana.

Namun ketika detail kostum itu diungkap ke publik, kritik berubah menjadi pujian. Jersey Timnas Indonesia memiliki detail menarik dengan menampilkan corak rajutan khas Indonesia.

Baca Juga:

Egy Maulana Vikri Sebut Jay Idzes sampai Thom Haye Naikkan Level Timnas Indonesia

Egy Maulana Vikri dalam Kondisi Prima, Optimistis Timnas Indonesia Sikat Vietnam

Yakob Sayuri menggunakan jersey kandang anyar Timnas Indonesia. (Instagram Erspo)

"Keren berkelas jika dilihat langsung realnya, bahan gradasi rajut yang ditonjolkan," komentar akun @alieenliem di Instagram @erspo, Senin (18/3).

Di media sosial X, bahasan soal jersey Timnas Indonesia bahkan menjadi trending topik yang merajai lini masa. Keyword #KostumTimnasBuatanMilenial, #JerseyGarudaYangTerbaik, dan tagar #JerseyTimnasGaruda serta menjadi topik utama yang mayoritas berisi apresiasi dari warganet, terutama akun bercentang biru.

"Karena jersey itu tak sekadar design, dan banyak hal terkait teknologi kain, detail designnya sih juga udah pasti. Pada nunggu teknologi di kainnya nanti seperti apa, supaya jersey sederhana itu terlihat mewah," tulis akun @Far_Ridado akun X.

Banyak pula yang memberi apresiasi bahwa jersey Timnas Indonesia adalah garapan perusahaan yang didirikan milenial dan Gen z.

“Keren banget emang jersey buatan milenial ini, gak nyangka," tulis akun @KecoaTongseng

Salah satu pegiat media sosial @Arti_SebuahRasa juga memuji kostum timnas garapan Erspo. "Ini keren banget asli, looknya khas banget, jadi tahu kalau ini timnas Indonesia. Pokoknya #BanggaKostumTimnas sekarang ini. Jersey timnas yang terbaik," tulisnya.

Timnas Indonesia Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.697

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Prediksi superkomputer Opta untuk Derby della Madonnina mengungkap peluang menang Inter dan AC Milan dengan selisih cukup jauh. Simak siapa yang diunggulkan dan prediksi susunan pemainnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Liga Indonesia
Bojan Hodak Semringah Persib Hentikan Rekor Buruk atas Dewa United
Persib Bandung memutus rekor tak pernah menang melawan Dewa United Banten FC sejak era Liga 1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Bojan Hodak Semringah Persib Hentikan Rekor Buruk atas Dewa United
Italia
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Cristian Chivu menegaskan Inter harus menang agar suporter tak diejek fans Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memuncak! Simak komentar Chivu, kondisi tim, dan daftar pemain absen.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Lainnya
Erick Thohir Beri Ultimatum ke Cabor di SEA Games 2025, Gagal Capai Target Dapat Konsekuensi
Menpora Erick Thohir, memberikan ultimatum kepada para cabang olahraga (cabor) agar tidak gagal mencapai target di SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Erick Thohir Beri Ultimatum ke Cabor di SEA Games 2025, Gagal Capai Target Dapat Konsekuensi
Liga Indonesia
Kata Eduardo Perez Usai Dipecat Persebaya
Persebaya Surabaya kabarnya sudah memiliki nama pelatih baru, dan akan segera diumumkan.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Kata Eduardo Perez Usai Dipecat Persebaya
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Massimiliano Allegri mengklaim pernah menolak tawaran melatih Inter Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memanas! Cek fakta, komentar Allegri, dan kondisi terbaru Inter vs AC Milan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Minggu 23 November 2025
Derby London Utara kembali memanas! Simak link streaming Arsenal vs Tottenham, jadwal, kondisi skuad, dan fakta penting jelang laga panas Premier League malam ini. Jangan sampai ketinggalan!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Minggu 23 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Elche vs Real Madrid: Misi Rebut Kembali Puncak Klasemen
Real Madrid incar kembali puncak klasemen saat menantang Elche pada pekan ke-13 LaLiga 2025/2026. Cek prediksi, statistik, head to head, dan susunan pemain di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Elche vs Real Madrid: Misi Rebut Kembali Puncak Klasemen
Inggris
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Tottenham Hotspur: Peluang The Gunners Memperlebar Jarak
Derby London Utara kembali panas! Arsenal berpeluang menjauh di puncak klasemen saat menjamu Tottenham yang sedang limbung. Intip prediksi, statistik, dan susunan pemainnya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Tottenham Hotspur: Peluang The Gunners Memperlebar Jarak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs AC Milan: Berebut Capolista
Inter Milan dan AC Milan bentrok di Derby della Madonnina untuk memperebutkan puncak klasemen Serie A. Simak prediksi, statistik, kondisi tim, dan peluang kemenangan keduanya!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs AC Milan: Berebut Capolista
Bagikan