Maurizio Sarri Mundur dari Lazio, Presiden Napoli Sebutnya Pecundang

Maurizio Sarri telah memberikan surat pengunduran diri sebagai pelatih Lazio
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 13 Maret 2024
Maurizio Sarri Mundur dari Lazio, Presiden Napoli Sebutnya Pecundang
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis ikut memberikan pendapat soal kabar pengunduran diri Maurizio Sarri dari kursi pelatih Lazio. De Laurentiis menyebut Sarri sebagai seorang pecundang.

Maurizio Sarri dikabarkan telah memberikan surat pengunduran diri sebagai pelatih Lazio karena buruknya performa tim tersebut belakangan ini.

Lazio menelan empat kekalahan beruntun, yang tiga di antaranya pada ajang Serie A dan satu di Liga Champions.

Baca Juga:

Maurizio Sarri Berharap Lazio Bersua Barcelona di 16 Besar

Maurizio Sarri Ungkap Rumitnya Latih Cristiano Ronaldo

Pembelaan Sarri atas Gol Kontroversial Lazio: Protes Hanya Terjadi di Italia

La Gazzetta dello Sport melaporkan bahwa Sarri telah memberikan surat pengunduran diri hari ini dan sudah membereskan barang-barangnya.

Lazio saat ini menempati peringkat sembilan di klasemen sementara Serie A dengan mengemas 40 poin.

Mendengar kabar tentang Sarri yang pernah menangani Napoli, De Laurentiis tidak segan mengeluarkan pendapatnya.

“Itu sungguh mengejutkan saya. Setelah pengalaman pertama di mana Anda memenuhi syarat sebagai seorang profesional, Anda harus mengambil tanggung jawab yang sama. Jika Anda menerima suatu peran, Anda harus menjalankannya sampai akhir, untuk menghormati klub, para pemain, dan para penggemar," kata De Laurentiis dikutip dari Football-Italia.

“Terlalu mudah untuk menyerahkan pengunduran diri, itulah yang dilakukan oleh pecundang. Saya tidak tahu motivasi di baliknya, tapi Claudio Lotito (presiden Lazio) sepertinya tidak agresif.”

Maurizio Sarri Serie a Lazio Aurelio De Laurentiis Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.495

Berita Terkait

Ragam
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
AC Milan berkali-kali kehilangan pemain bintang secara gratis. Mulai dari Pirlo hingga Donnarumma, ini daftar keputusan transfer yang paling disesali fans.
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
Lainnya
Tim Indonesia di Islamic Solidarity Games Riyadh 2025 Tetap Optimistis Meski Tak Bawa Kekuatan Terbaik
Kontingen Merah Putih akan bersaing dalam ajang ISG 2025 yang diselenggarakan di Riyadh, Arab Saudi, pada 7-21 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Tim Indonesia di Islamic Solidarity Games Riyadh 2025 Tetap Optimistis Meski Tak Bawa Kekuatan Terbaik
Inggris
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Manchester United disebut siap melepas Jadon Sancho tanpa biaya transfer! Keputusan mengejutkan ini bikin fans terbelalak. Simak detail alasannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Liga Indonesia
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Persib Bandung menghadapi Selangor FC, pada laga lanjutan Grup G AFC Champions League Two 2025/2026 di Stadion Petaling Jaya, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11).
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester City vs Borussia Dortmund
Prediksi superkomputer Opta untuk duel Manchester City vs Borussia Dortmund di Liga Champions bikin kaget! Siapa yang lebih unggul? Cek angka peluangnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester City vs Borussia Dortmund
Jadwal
Link Streaming Borneo FC vs Dewa United Banten FC 5 November 2025, Live Sebentar Lagi
Banten Warriors menghadapi tuan rumah Borneo FC Samarinda di Stadion Segiri, Samarinda, Rabu (5/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Borneo FC vs Dewa United Banten FC 5 November 2025, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Kamis 6 November 2025
Inter Milan siap lanjutkan tren positif di Liga Champions saat menjamu Kairat Almaty. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi skuad di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Kamis 6 November 2025
Jadwal
Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Kamis 6 November 2025
Duel panas Club Brugge vs Barcelona di Liga Champions akan tersaji dini hari nanti. Cek link streaming dan jadwal lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Kamis 6 November 2025
Prediksi
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Manchester City punya rekor ganas di Etihad saat menghadapi tim Jerman. Mampukah Dortmund mematahkan dominasi The Citizens?
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Bagikan