Legenda Inggris Kenang Momen Kelicikan dan Kegeniusan Maradona

Maradona memupus mimpi Inggris di Piala Dunia 1986 dengan cara tak biasa.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Jumat, 27 November 2020
Legenda Inggris Kenang Momen Kelicikan dan Kegeniusan Maradona
Gol solo run Diego Maradona ke gawang Inggris di Piala Dunia 1986. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mengenang Diego Maradona tak lengkap jika tak membahas dua golnya ke gawang Inggris pada Perempat final Piala Dunia 1986. Legenda The Three Lions, Glenn Hoddle masih ingat betul salah satu momen paling penting dalam dunia sepak bola tersebut.

Argentina yang diperkuat Maradona bersua Inggris di Stadion Azteca, Meksiko, 23 Juni 1986. Kedua tim unggulan tersebut berebut tiket ke semifinal.

Maradona dan Hoddle sama-sama tampil sejak menit pertama. Namun keduanya mengakhiri pertandingan dengan kondisi yang bertolak belakang.

Baca Juga:

Ribuan Orang Hadir di Pemakaman Diego Maradona

Asal Mula Sebutan 'Tangan Tuhan' Maradona Jadi Mendunia

Maradona Wafat, Simeone: Diego Tak Bisa Meninggal

Gol tangan Tuhan Maradona

Argentina berhasil mengalahkan Inggris dengan skor 2-1. Kedua gol Tim Tango diborong oleh Maradona.

Menariknya dua gol itu dicetak tidak dengan cara yang biasa. Gol pertama menggunakan tangan sedangkan yang kedua lewat solo run yang dinobatkan sebagai gol terbaik abad ke-20.

"Saya ingat ia memukul bola dengan tangannya dan kemudian menggerakkan kepalanya. Apa yang dia lakukan di sana sangat licik," kata Hoddle kepada BT Sport.

"Wasit tidak melihatnya, jadi saya mencoba menangkap wasit karena tidak semua pemain menyadarinya. itu adalah aksi penipu darinya (Maradona)."

Kekesalan Hoddle kepada Maradona berubah menjadi rasa kagum hanya dalam tempo empat menit. Ya, pemain bernomor punggung sepuluh itu kemudian mencetak gol kedua ke gawang Inggris lew3at sebuah aksi individu yang memukau.

Maradona membawa bola dari tengah lapangan dan melewati lima orang pemain. Ia mengakhiri aksinya tersebut dengan mengecoh Peter Shilton dan melepaskan tendangan ke gawang yang sudah kosong.

"Dalam banyak hal, itu menyimpulkan Diego. Yang pertama sebagai penipu dan kemudian menjadi genius dengan gol itu," tambahnya.

“Lapangannya jelek, rumputnya panjang, jadi untuk mencetak gol itu dan menguasai bola di bawah kendali seperti itu adalah genius. Dia adalah pemain terhebat yang menginjakkan kaki di planet ini."

Setelah mengalahkan Inggris, Argentina terus melaju hingga ke final dan merebut gelar juara. Momen ini menjadi sebuah bukti kehebatan Maradona yang akan dikenang hingga bertahun-tahun lamanya.

Diego Maradona Glenn Hoddle Piala dunia 1986 Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.515

Berita Terkait

Italia
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
AC Milan menantang Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Parma sedang dalam tren negatif, sementara Milan memburu posisi puncak. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Bhayangkara Presisi Lampung FC berhasil mengalahkan Bali United 2-1, pada laga yang berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Bagikan