Kisah Ryan Mason, dari Pensiun Dini hingga Jadi Manajer Termuda Premier League

Mantan pemain Tottenham Hotspurs Ryan Mason tak pernah mengira akan menjadi arsitek tim utama Spurs.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 22 April 2021
Kisah Ryan Mason, dari Pensiun Dini hingga Jadi Manajer Termuda Premier League
Ryan Mason (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mantan pemain Tottenham Hotspurs Ryan Mason tak pernah mengira akan menjadi arsitek tim utama Spurs pascapemecatan Jose Mourinho.

Mason didapuk menjadi pelatih interim hingga akhir musim setelah The Lilywhites memecat Mourinho lantaran hasil di lapangan tidak maksimal.

Baca Juga:

Masalah Tak Berakhir setelah Enam Klub Mundur dari Liga Super Eropa

Liga Super Eropa Respons Pengunduran Diri Wakil Premier League

Sejumlah Statistik yang Ditinggalkan Jose Mourinho di Tottenham Hotspur

Spurs langsung meraih kemenangan pada laga perdana bersama Mason. Spurs menyudahi perlawanan Southampton 2-1. Pencapaian yang luar biasa bagi Mason, seorang pelatih muda berusia 29 tahun yang memilik kisah pilu dalam perjalanan sepak bolanya.

Mason pernah berada di titik terendah dalam kariernya saat harus menjalani operasi darurat karena tulang tengkoraknya retak. Cedera tersebut dialaminya kala membela Hull City pada Januari 2017.

Saat itu, Mason yang berposisi sebagai gelandang turut membantu serangan timnya. Benturan tidak dapat terhindarkan saat Mason beradu kepala dengan bek Chelsea Gary Cahill.

Karier sepak bola Mason berada di titik akhir karena kerusakan kepalanya yang cukup parah. Hal tersebut memaksa dia untuk pensiun pada usia produktif, 26 tahun.

Mason sangat mencintai sepak bola. Usai pensiun sebagai pemain, dia memulai meniti karier kepelatihan. Dia menjadi kepala pengembangan tim U-17 hingga U-23 Spurs. Keberuntungan datang padanya saat Jose Mourinho didepak dari kursi pelatih dan bos klub Daniel Levy menunjuk Mason sebagai pelatih interim.

"Sungguh gila," katanya saat konferensi pers pertama sebagai pelatih Spurs.

Ryan Mason menjadi pelatih termuda sepanjang sejarah Premier League. Tantangan berikutnya bagi Mason adalah saat timnya akan bentrok dengan Manchester City di final Piala Liga Inggris, Minggu (25/4). (sav)

Tottenham Hotspur Ryan Mason Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.372

Berita Terkait

Liga Dunia
Marselino Ferdinan Catatkan Debut untuk AS Trencin di Liga Slovakia
Marselino bermain di awal babak kedua menggantikan Dylann Kam.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Marselino Ferdinan Catatkan Debut untuk AS Trencin di Liga Slovakia
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Inter Milan naik ke puncak klasemen Serie A 2025/2026 setelah menang 1-0 atas AS Roma berkat gol cepat Ange-Yoan Bonny. Di Premier League, Arsenal menjaga tren positif dengan kemenangan 1-0 atas Fulham lewat gol Leandro Trossard.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Lainnya
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Ini akan menjadi kali pertamanya Indonesia menjadi tuan rumah untuk gelaran Kejuaraan Dunia Senam Artistik.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Persija Jakarta menang 3-1 atas Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Berikut ini informasi mengenai jadwal siaran langsung Persebaya vs Persija, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Ribuan pendukung Persija dikabarkan bakal mendukung langsung tim kesayangannya di Surabaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Bagikan