Serie A

Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang

Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Juventus vs Napoli (football-italia)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:


BolaSkor.com - Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz, Senin (26/1) pukul 00.00 WIB.

Duel ini diyakini akan berjalan sengit karena mempertemukan dua tim yang sedang mengejar ketertinggalan dari duo Milan di puncak klasemen.

Bianconeri saat ini tertinggal empat poin dari Napoli dan baru saja menelan kekalahan mengejutkan dari Cagliari pekan lalu.

Baca Juga:

Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta

Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz

Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Namun, kepercayaan diri tuan rumah kembali pulih setelah kemenangan 2-0 atas Benfica di Liga Champions yang memastikan langkah mereka ke fase gugur.

Juventus memiliki rekor kandang yang sangat baik, tidak terkalahkan di Allianz Stadium sejak Maret lalu, dan menang 10 kali dari 14 laga kandang terakhir mereka.

Catatan Buruk Conte

Serie a Juventus Napoli Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.027

Berita Terkait

Italia
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Bulu Tangkis
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Alwi Farhan sukses menjadi juara di sektor tunggal putra setelah menumbangkan wakil Thailand, Panitchaphon Teeraratsakul.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Kemenangan atas Jakarta Pertamina Enduro (JPE) 3-2, Kamis (22/1) kemarin memang telah menambah rasa percaya diri Bandung bjb Tandamata untuk bisa menuntaskan misi ganda di depan publik sendiri.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Inggris
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Kalah dari Bournemouth, Liverpool masih belum bisa meraih kemenangan di Premier League sepanjang 2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (25/1).
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Pertandingan menarik antara penghuni papan atas Serie A akan terjadi di pekan 22 antara AS Roma vs AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Inggris
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Mikel Arteta menyebut keputusannya untuk meminjamkan Ethan Nwaneri memang menjadi opsi terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Ragam
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Pertandingan Arsenal vs Manchester United selalu menjadi salah satu duel paling menarik dalam kalender Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Inggris
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Michael Carrick mengatakan laga menghadapi Arsenal di Stadion Emirates akan menjadi tantangan bagi Manchester United.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Liga Indonesia
Bojan Hodak Pastikan Federico Barba Tetap di Persib Bandung
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak memastikan Federico Barba tetap bersama timnya meski sempat menyatakan akan hengkang.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Bojan Hodak Pastikan Federico Barba Tetap di Persib Bandung
Bagikan