Jelang Lawan Persib, Pemain Bali United Tetap Profesional di Tengah Perayaan Hari Raya Galungan
BolaSkor.com - Bali United akan menghadapi Persib Bandung, pada laga pekan kelima BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (3/8) malam WIB.
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra Teco, mengatakan para pemain yang beragama Hindu bersikap profesional dalam melakukan persiapan, meskipun di tengah perayaan Hari Raya Galungan.
Ada 21 pemain yang dibawa Teco ke Bandung. Seluruh pemain sudah siap menghadapi Maung Bandung.
Baca Juga:
Dapat Ultimatum dari Manajemen Bali United Jelang Lawan Persib, Teco Ungkap Perasaannya
Cerita Kebangkitan Kadek Agung, Tak Menyerah meski 'Tertimpa Tangga' Dua Kali
“Tim saat ini memang punya banyak pemain beragama Hindu. Mereka harus tetap profesional, sebab kita punya jadwal pertandingan,” ujar Teco.
“Mereka harus punya fokus juga saat ini main lawan Persib."
“Kondisi pemain bagus dan pemain senang. Semua pemain tetap kerja keras buat tetap punya hasil positif lawan Persib,” pungkasnya.
#BolaPemersatuBangsa #BRIPalingBola
Tengku Sufiyanto
17.640
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Wolverhampton Wanderers: Tim Tamu Buru Kemenangan Pertama
Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Minggu 9 November 2025
Nova Arianto Sebut Permainan Timnas Indonesia U-17 Lebih Baik meski Kalah Telak dari Brasil
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole