Jadwal Siaran Langsung Pekan Ketujuh Liga 1 2023/2024
BolaSkor.com - BRI Liga 1 2023/2024 memasuki pekan Ketujuh. Ada 9 laga yang dimainkan dalam tempo tiga hari, Senin (7/8) sampai Rabu (9/8).
Ada dua laga yang dimainkan pada hari Senin (7/8). Sehari kemudian, ada tiga laga yang tersaji. Pada Rabu (9/8), ada empat laga yang dimainkan.
Salah satu laga bigmatch yang tersaji adalah laga Persis Solo kontra Persib Bandung di Stadion Manahan. Lalu ada Persija Jakarta menjamu Borneo FC Samarinda.
Baca Juga:
Bojan Hodak Akan Bawa Dua Asisten Pelatih Membantunya di Persib
Berikut Jadwal Siaran Langsung Pekan Ketujuh Liga 1 2023/2024:
Senin, 7 Agustus 2023:
Persita Tangerang Vs PSM Makassar di Indomilk Arena, Tangerang, Pukul 15.00 WIB LIVE INDOSIAR
Bali United Vs Persik Kediri di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Pukul 19.00 WIB LIVE Indosiar
Selasa, 8 Agustus 2023:
Bhayangkara FC Vs Persebaya Surabaya di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Pukul 15.00 WIB LIVE Indosiar
Persikabo 1973 Vs PSS Semarang di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Pukul 19.00 WIB LIVE Vidio
Persis Solo Vs Persib Bandung di Stadion Manahan, Solo, Pukul 19.00 WIB LIVE Indosiar
Rabu, 9 Agustus 2023:
Barito Putera Vs Dewa United FC di Stadion Demang Lehman, Pukul 15.00 WIB LIVE Vidio
PSIS Semarang Vs Arema FC di Stadion Jatidiri, Semarang, Pukul 15.00 WIB LIVE Indosiar
Persija Jakarta Vs Borneo FC Samarinda di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Pukul 19.00 WIB LIVE Indosiar
RANS Nusantara FC Vs Madura United di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Pukul 19.00 WIB LIVE Vidio
#BolaPemersatuBangsa #BRIPalingBola
Tengku Sufiyanto
17.881
Berita Terkait
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak