Jadwal Siaran Langsung Leg Kedua Perempat Final Liga Champions 2020-2021

Delapan tim akan saling bunuh untuk meraih empat tiket ke semifinal.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Selasa, 13 April 2021
Jadwal Siaran Langsung Leg Kedua Perempat Final Liga Champions 2020-2021
Bayern Munchen vs PSG (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Leg kedua perempat final Liga Champions 2020-2021 akan berlangsung pada tengah pekan ini. Delapan tim tersisa akan saling bunuh untuk memperebutkan tiket ke semifinal.

Salah satu laga menarik tentu pertemuan Paris Saint-Germain (PSG) kontra Bayern Munchen di Parc des Princes, Rabu (13/4) pukul 02.00 dini hari WIB. Peluang kedua tim masih cukup terbuka meski Les Parisiens memenangi pertemuan pertama dengan skor 3-2.

PSG hanya butuh hasil imbang untuk melaju ke semifinal dan sekaligus menyelesaikan misi balas dendam mereka terhadap Munchen. Sementara mental juara Die Roten diuji untuk keluar dari situasi sulit ini.

Baca Juga:

3 Alasan PSG Mewaspadai Potensi Comeback Bayern Munchen

Nilai Lini Belakang PSG Bermasalah, Manuel Neuer Pede Bayern Lolos

Lawan Liverpool di Anfield, Real Madrid Terancam Tanpa Lima Pilar

Paris Saint-Germain vs Bayern Munchen (BolaSkor.com/Aji Wandi)

Pecinta sepak bola tentu tidak boleh melewatkan Laga PSG kontra Munchen. Apalagi pertandingan ini akan disiarkan langsung oleh SCTV.

Di waktu bersamaan, Chelsea juga akan kembali bertemu FC Porto di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan. Pertandingan ini bisa disaksikan penggemar kedua tim melalui saluran Vidio.com.

Duel yang tak kalah seru juga akan tersaji sehari berselang. Liverpool akan berusaha melakukan comeback saat menerima kedatangan Real Madrid di Anfield.

Liverpool butuh menang dengan dua gol tanpa balas untuk lolos ke semifinal. Hal itu setelah tim asuhan Jurgen Klopp takluk 1-3 pada pertemuan pertama, pekan lalu.

Pertandingan ini juga akan disiarkan langsung oleh SCTV. Sementara laga Borussia Dortmund kontra Manchester City bisa disaksikan melalui Vidio.com.

Jadwal leg kedua perempat final Liga Champions 2020-2021:

Rabu, 13 April 2021
PSG vs Bayern Munchen pukul 02.00 WIB (SCTV)
Chelsea vs FC Porto pukul 02.00 WIB (Vidio)

Kamis, 14 April 2021
Liverpool vs Real Madrid pukul 02.00 WIB (SCTV)
Borussia Dortmund vs Man City pukul 02.00 WIB (Vidio)

Liga Champions Jadwal Jadwal TV Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Spanyol
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Carlo Ancelotti dikabarkan makin dekat perpanjang kontrak bersama Brasil, Real Madrid harus gigit jari, pencarian pelatih baru berlanjut.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Italia
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
AC Milan dikabarkan siap menggelontorkan gaji besar demi mempertahankan Mike Maignan, negosiasi kontrak baru berjalan, masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
Italia
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Inter Milan dikabarkan menggelar pertemuan khusus dengan Cristian Chivu, permintaan bek kanan mencuat, strategi transfer Nerazzurri jadi perhatian.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Italia
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Pemilik AC Milan Gerry Cardinale bertemu Allegri dan petinggi klub, utang Elliott, stadion baru, arah masa depan Rossoneri jadi sorotan
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Inggris
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Chelsea dikabarkan tertarik merekrut Douglas Luiz, Juventus dan Nottingham Forest ikut terseret, alur transfer rumit mulai terbuka.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Inggris
Breaking News: Casemiro Konfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Casemiro dikabarkan angkat kaki dari Manchester United, fokus hingga akhir musim, tawaran Arab Saudi mengintai, fans dibuat bimbang.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Breaking News: Casemiro Konfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Piala Dunia
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta dalam FIFA World Cup Tour Trophy 2026
Ada juga podcast nobar dan coaching clinic bareng GGN.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta dalam FIFA World Cup Tour Trophy 2026
Inggris
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Legenda Liverpool Steven Gerrard melontarkan pesan tegas kepada Arne Slot setelah kemenangan atas Marseille di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Bulu Tangkis
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Indonesia mengirimkan sembilan wakil ke babak perempat final Indonesia Masters 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Spanyol
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Robert Lewandowski menyumbang satu gol saat Barcelona menang 4-2 atas Slavia Praha pada laga lanjutan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Bagikan