Serie A
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
BolaSkor.com - Pemilik AC Milan, Gerry Cardinale, dikabarkan melakukan pertemuan khusus dengan Massimiliano Allegri dan Giorgio Furlani.
Gazzetta dello Sport melaporkan, Gerry Cardinale kembali ke Italia dan mengunjungi Allegri di Milanello pada Rabu (21/1) pagi waktu setempat.
Pemandangan itu terbilang langka mengingat terakhir kali Gerry Cardinale menonton pertandingan Milan di San Siro pada September 2024.
Baca Juga:
Ngebet Gabung AC Milan, Andrej Kostic Dorong Partizan Belgrade Memberikan Lampu Hijau
Dua Setan Merah Saling Membantu, AC Milan Tawarkan Pemainnya kepada Manchester United
View this post on Instagram
Setelah itu, Gerry Cardinale baru terlihat menonton laga Milan secara langsung ketika bertandang ke markas Real Madrid, dua bulan berselang.
Kendati demikian, Gerry Cardinale diyakini tetap menjalin hubungan intens dengan para petinggi Milan.
Pertemuan Khusus Membahas Masa Depan Milan
Selain bertemu Allegri, Cardinale juga menyempatkan diri bersua CEO Milan, Giorgio Furlani. Selain itu, Cardinale juga bertatap muka dengan para pemain Milan.
Kunjungan kali ini juga dimanfaatkan Cardinale untuk berbicara dengan presiden Milan, Paolo Scaroni, dan penasihat RedBird, Zlatan Ibrahimovic.
Lantas, apa yang menjadi pembahasan utama pada kunjungan Cardinale kali ini?
Cardinale Membahas Bursa Transfer Milan?
Johan Kristiandi
18.232
Berita Terkait
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Breaking News: Casemiro Konfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta dalam FIFA World Cup Tour Trophy 2026
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Anthony Sinisuka Ginting Mundur dari 16 Besar Indonesia Masters 2026, Pelatih Ungkap Alasannya
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Liga Europa: Ujian Aston Villa di Istanbul