Premier League

Hasil Premier League: Hantam Everton 2-1, Liverpool Masih Sempurna

Liverpool mengalahkan Everton 2-1 di Anfield pada lanjutan Premier League 2025/2026. Ryan Gravenberch dan Hugo Ekitike jadi pencetak gol, The Reds kukuh di puncak klasemen dengan 15 poin.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 20 September 2025
Hasil Premier League: Hantam Everton 2-1, Liverpool Masih Sempurna
Hasil Liverpool vs Everton (X/PremierLeague)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool melanjutkan tren positif setelah membungkam Everton dengan skor 2-1 pada pertandingan pekan kelima Premier League 2025/2026, di Stadion Anfield, Sabtu (20/9).

Liverpool menatap pertandingan melawan Everton dengan penuh percaya diri.

Sebelum derby Merseyside digelar, The Reds selalu menang pada empat laga awal Premier League musim ini.

Baca Juga:

Prediksi Superkomputer: Liverpool Menang Telak Lawan Everton

Bomber Liverpool Hugo Ekitike Terkesan dengan Penyerang Timnas Indonesia Ole Romeny

Prediksi dan Statistik Liverpool vs Everton: Berat Sebelah di Derby Merseyside

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Selain itu, Liverpool juga memenangi persaingan sengit versus Atletico Madrid pada laga Liga Champions tengah pekan kemarin.

Perbedaan kualitas antara kedua tim pun langsung terlihat setelah Ryan Gravenberch membawa Liverpool unggul ketika pertandingan baru berjalan 10 menit.

Gelandang asal Belanda itu meneruskan umpan Mohamed Salah dengan melepaskan tembakan first-time yang mengarah ke sisi kiri bawah.

Publik tuan rumah kembali bersorak pada menit ke-29.

Kali ini, Hugo Ekitike yang mencatatkan namanya di papan skor.

Mirip seperti gol pertama, kali ini tembakan Ekitike meluncur mulus ke gawang Everton yang dijaga Jordan Pickford.

Tertinggal, Everton mencoba melancarkan serangan. Namun, pertahanan Liverpool sulit ditembus.

Walhasil, skor 2-0 untuk kemenangan Liverpool bertahan hingga turun minum.

Babak Kedua

Everton Liverpool Premier League Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.846

Berita Terkait

Inggris
Liverpool Babak Belur, Arne Slot Yakin Ada Jalan Keluar dari Keterpurukan
Arne Slot menegaskan dirinya bertanggung jawab setelah Liverpool menderita kekalahan kandang terberat sepanjang sejarah mereka di Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Liverpool Babak Belur, Arne Slot Yakin Ada Jalan Keluar dari Keterpurukan
Italia
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Prediksi superkomputer Opta untuk Derby della Madonnina mengungkap peluang menang Inter dan AC Milan dengan selisih cukup jauh. Simak siapa yang diunggulkan dan prediksi susunan pemainnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Liga Indonesia
Bojan Hodak Semringah Persib Hentikan Rekor Buruk atas Dewa United
Persib Bandung memutus rekor tak pernah menang melawan Dewa United Banten FC sejak era Liga 1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Bojan Hodak Semringah Persib Hentikan Rekor Buruk atas Dewa United
Italia
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Cristian Chivu menegaskan Inter harus menang agar suporter tak diejek fans Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memuncak! Simak komentar Chivu, kondisi tim, dan daftar pemain absen.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Lainnya
Erick Thohir Beri Ultimatum ke Cabor di SEA Games 2025, Gagal Capai Target Dapat Konsekuensi
Menpora Erick Thohir, memberikan ultimatum kepada para cabang olahraga (cabor) agar tidak gagal mencapai target di SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Erick Thohir Beri Ultimatum ke Cabor di SEA Games 2025, Gagal Capai Target Dapat Konsekuensi
Liga Indonesia
Kata Eduardo Perez Usai Dipecat Persebaya
Persebaya Surabaya kabarnya sudah memiliki nama pelatih baru, dan akan segera diumumkan.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Kata Eduardo Perez Usai Dipecat Persebaya
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Massimiliano Allegri mengklaim pernah menolak tawaran melatih Inter Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memanas! Cek fakta, komentar Allegri, dan kondisi terbaru Inter vs AC Milan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Minggu 23 November 2025
Derby London Utara kembali memanas! Simak link streaming Arsenal vs Tottenham, jadwal, kondisi skuad, dan fakta penting jelang laga panas Premier League malam ini. Jangan sampai ketinggalan!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Minggu 23 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Elche vs Real Madrid: Misi Rebut Kembali Puncak Klasemen
Real Madrid incar kembali puncak klasemen saat menantang Elche pada pekan ke-13 LaLiga 2025/2026. Cek prediksi, statistik, head to head, dan susunan pemain di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Elche vs Real Madrid: Misi Rebut Kembali Puncak Klasemen
Inggris
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Tottenham Hotspur: Peluang The Gunners Memperlebar Jarak
Derby London Utara kembali panas! Arsenal berpeluang menjauh di puncak klasemen saat menjamu Tottenham yang sedang limbung. Intip prediksi, statistik, dan susunan pemainnya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Tottenham Hotspur: Peluang The Gunners Memperlebar Jarak
Bagikan