Erik ten Hag Harus Coba Duet Fred-Casemiro di Lini Tengah Manchester United

Fred-Casemiro bisa bermain baik jika duet bersama di lini tengah.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 02 Oktober 2022
Erik ten Hag Harus Coba Duet Fred-Casemiro di Lini Tengah Manchester United
Casemiro dan Fred (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United menemukan keseimbangan yang bagus saat Erik ten Hag mengubah komposisi pemain, setelah di dua laga pertama Premier League klub menelan kekalahan. Pasca dua pertandingan tersebut Red Devils empat kali beruntun menang.

Ten Hag tidak banyak mengubah susunan pemain di empat laga itu dan hanya di dua laga Liga Europa ia merotasi pemain. Di lini tengah, Scott McTominay bermain dengan Christian Eriksen dan Bruno Fernandes.

Karier McTominay bangkit dan susunan pemain itu membuat Casemiro dan Fred duduk di bangku cadangan. Casemiro merupakan rekrutan anyar dari Real Madrid seharga 60 juta euro, sementara Fred sebelumnya tandem McTominay.

Kendati Man United baik-baik saja tanpa Fred dan Casemiro sejauh ini, legenda Arsenal dan juga eks pemain timnas Brasil, Gilberto Silva, berharap dapat melihat tandem Fred dan Casemiro turun bermain bersama.

Baca Juga:

Fakta-fakta Menarik dari Derby Manchester, Rekor Nahas Red Devils

Saran untuk Erik ten Hag: Pantang Perintahkan Lisandro Martinez Jaga Erling Haaland

Rasa Muak Legenda Man United Lihat Red Devils Tak Berdaya di Derby Manchester

Menurut Silva jika Fred dan Casemiro tampil bagus seperti bersama di timnas Brasil, maka Man United akan merasakan dampak positif dari kehadiran mereka.

"Dia (Casemiro) dapat berkontribusi banyak. Dia punya kualitas. Apa yang dia capai dalam beberapa tahun terakhir dalam kariernya, itu luar biasa. Datang ke sini, tentu saja itu tantangan baru. Tapi dia tahu rute yang membawanya menuju kesuksesan," ujar Silva kepada Goal.

"Saya benar-benar ingin melihatnya seperti yang dia lakukan di tim nasional dengan Fred. Saya harap kombinasinya akan bagus. Jika keduanya bermain seperti yang mereka lakukan di tim nasional dengan Man Utd (mereka akan melakukannya dengan baik)."

Musim masih panjang dan Man United masih bersaing di Premier League, Liga Europa, Piala FA, dan Piala Liga. Plus dengan adanya Piala Dunia 2022, rotasi pemain akan terjadi lagi dan masih ada kans besar duet Casemiro-Fred bermain bersama.

Manchester United Fred Casemiro Premier League
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.745

Berita Terkait

Inggris
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Pandit sepak bola sekaligus eks pelatih Arsenal, Arsene Wenger, memiliki teori menarik mengenai Florian Wirtz di Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Inggris
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Manchester United disebut siap melepas Jadon Sancho tanpa biaya transfer! Keputusan mengejutkan ini bikin fans terbelalak. Simak detail alasannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Inggris
Baru Kebobolan 3 Gol di Premier League, Mikel Arteta Ungkap Resep Kekuatan Pertahanan Arsenal
Arsenal baru kebobolan tiga gol di Premier League dan Mikel Arteta menuturkan resep kekuatan pertahanan The Gunners.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Baru Kebobolan 3 Gol di Premier League, Mikel Arteta Ungkap Resep Kekuatan Pertahanan Arsenal
Jadwal
Jadwal Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini, 5 dan 6 November 2025
Simak jadwal lengkap Liga Champions 2025/2026 tengah pekan ini! Duel panas Liverpool vs Real Madrid di Anfield dan bentrokan PSG vs Bayern Munich siap mengguncang Eropa. Cek daftar lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Jadwal Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini, 5 dan 6 November 2025
Spanyol
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Manchester United dikabarkan tertarik merekrut Vitor Roque dari Palmeiras. Jika transfer terjadi, Barcelona siap kecipratan 10 juta euro dari klausul jual-beli!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Update klasemen Premier League 2025/2026 usai pekan ke-10! Arsenal makin perkasa di puncak, Liverpool bangkit, sementara Manchester United kembali merosot.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Inggris
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Total, Haaland sudah menambah koleksi golnya musim ini menjadi 26 untuk City dan timnas Norwegia di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Inggris
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Kemenangan 3-1 Manchester City atas Bournemouth pada pekan ke-10 Premier League menjadi momen bersejarah bagi Phil Foden.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Inggris
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Musim ini sejarah akan terjadi di Premier League karena tidak akan banyak laga yang digelar saat Boxing Day, 26 Desember.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Bagikan