Dua Suporter Ditembak Mati, Pertandingan Belgia Vs Swedia Dihentikan

Ada serangan teroris di Belgia yang membuat pertandingan dihentikan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 17 Oktober 2023
Dua Suporter Ditembak Mati, Pertandingan Belgia Vs Swedia Dihentikan
Belgia Vs Swedia (Twitter Fabrizio Romano)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kabar duka datang dari laga Belgia kontra Swedia pada matchday 8 Grup F kualifikasi Piala Eropa 2024, di King Baudouin Stadium, Selasa (17/10) dini hari WIB. Pertandingan yang sudah berlangsung selama satu babak dihentikan karena ada dua suporter Swedia yang mati karena ditembak.

Sejatinya, laga antara Belgia melawan Swedia berlangsung sesuai jadwal. Babak pertama berakhir dengan skor sama kuat 1-1 setelah gol Viktor Gyokeres disamakan melalui eksekusi penalti Romelu Lukaku.

Baca Juga:

Hasil Kualifikasi Piala Eropa 2024: Belanda Jaga Asa, Portugal Pesta Gol

Disambangi Polisi Terkait Skandal Judi, Zaniolo dan Tonali Dipulangkan dari Skuad Italia

Cetak Gol Ke-125, Cristiano Ronaldo Bawa Portugal Lolos Kualifikasi Piala Eropa 2024

Namun, ketika memasuki ruang ganti, para pemain mendengar kabar duka jika ada dua suporter Swedia yang ditembak mati sebelum sepak mula. Kejadian itu berlangsung di pusat kota Brussels dengan jarak sekitar 5 kilometer dari stadion.

Menurut laporan yang beredar, aksi penembakan itu membuat pihak keamanan Belgia meningkatkan level kewaspadaan akan teroris ke tingkat tertinggi.

Walhasil, para pemain Swedia menolak melanjutkan pertandingan setelah mendengar kabar itu. Belgia pun setuju untuk tidak memainkan babak kedua. Keputusan kedua tim mendapatkan lampu hijau dari UEFA.

"Menyusul dugaan serangan teroris di Brussels malam ini, usai berkordinasi dengan kedua tim dan pihak keamanan setempat, telah diputuskan jika pertandingan kualifikasi Piala Eropa 2024 antara Belgia melawan Swedia tidak dilanjutkan," tulis keterangan resmi UEFA.

Setelah itu, kabar tersebut diberitakan kepada seluruh suporter yang ada di stadion. Mereka diminta untuk tenang dan disarankan tidak langsung meninggalkan stadion.

"Tetap tenang dan menjaga satu sama lain," ungkap keterangan federasi sepak bola Swedia.

Timnas Belgia Timnas Swedia Breaking News Piala Eropa 2024 Kualifikasi Piala Eropa 2024
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.732

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Bagikan