Premier League

Banding Ditolak, Nottingham Forest Tetap Kena Potongan Empat Poin

Forest mengakui pelanggaran terhadap batas kerugian maksimum yang ditetapkan.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 07 Mei 2024
Banding Ditolak, Nottingham Forest Tetap Kena Potongan Empat Poin
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Nottingham Forest gagal dalam upaya banding mereka untuk membatalkan pengurangan empat poin akibat pelanggaran Profit and Sustainability Rules atau Aturan Profitabilitas dan Keberlanjutan Premier League (PSR) untuk musim 2022-23.

Forest mengajukan banding pada Maret setelah pemotongan poin mengancam posisi mereka di Premier League. Forest kini menempati peringkat ke-17 dengan 29 poin, hanya unggul tiga poin dari zona degradasi dengan sisa dua pertandingan.

"Dewan Banding yang independen telah memperkuat keputusan dengan mempertahankan pengurangan empat poin dari Nottingham Forest karena pelanggaran yang telah diakui terhadap Peraturan Profitabilitas dan Keberlanjutan," demikian pengumuman dari Premier League.

Baca Juga:

Menguak Lesunya Geliat Transfer Pemain Premier League pada Musim Dingin 2024

Menanti Keberanian Premier League Menyeret Manchester City ke Meja Hijau

Rekrut 15 Pemain, Bukti Keseriusan Nottingham Forest di Premier League

Forest mengakui pelanggaran terhadap batas kerugian maksimum yang ditetapkan sebesar 61 juta pound dengan tambahan kerugian 34,5 juta.

Klub Premier League diizinkan untuk merugi hingga 105 juta pound selama tiga musim. Namun, Forest menghabiskan dua tahun dari periode penilaian tersebut di divisi Championship, yang membatasi kerugian mereka hingga 61 juta pound.

Forest berargumen bahwa Komisi seharusnya mempertimbangkan penjualan penyerang Brennan Johnson setelah periode penilaian sebagai "faktor yang meringankan" dan menunda sebagian atau seluruh pengurangan poin.

"Namun, Dewan Banding menolak setiap alasan tersebut dan menyatakan bahwa Komisi Independen memiliki hak untuk memberlakukan sanksi secepat yang telah dilakukan. Dengan demikian, pengurangan empat poin akan diberlakukan," lanjut pernyataan Premier League.

Nottingham forest Premier League Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.931

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Bagikan