Bagi LeBron James, Hal Mudah Kembali Menangi Cincin NBA di Lakers

LeBron James menilai kembali memenangi NBA bersama Lakers perkara mudah.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Rabu, 02 Desember 2020
Bagi LeBron James, Hal Mudah Kembali Menangi Cincin NBA di Lakers
LeBron James. (Twitter Los Angeles Lakers)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Megabintang Los Angeles Lakers, LeBron James, mengungkapkan dirinya tidak merasa kesulitan kembali memenangi NBA. James menilai mempertahankan gelar cukup mudah.

James memenangi NBA pada musim keduanya bersama Lakers. Tambahan pemain seperti Anthony Davis, Danny Green, sampai Dwight Howard membantu Lakers menyudahi puasa gelar selama satu dekade.

Menariknya, perubahan besar-besaran dilakukan oleh Lakers menjelang NBA 2020-2021. Sejumlah pemain keluar digantikan Dennis Schroder, Marc Gasol, serta Montrezl Harrell.

Baca Juga:

Mulai Latihan, Zion Williamson yang Asli Bakal Beraksi

Thunder Batal Hadirkan Penonton ke Stadion

Akan tetapi, James merasa perubahan tersebut tidak akan mengganggu Lakers. Bahkan, pebasket berusia 36 tahun itu menilai bisa mempertahankan gelar asal semua pemain bebas cedera.

"Lakers bisa kembali memenangi NBA. Menurut saya itu adalah hal yang mudah. Kami pastinya bisa melakukan hal tersebut. Pertama-tama yang paling penting adalah kesehatan," kata James.

"Apabila semua pemain sehat dan tidak mengalami cedera, Anda beruntung. Kami semua harus sehat. Apalagi Lakers menjadi lebih muda sekarang."

"Kami memiliki point guard berusia 27 tahun (Schroder). Lalu ada pemenang Sixth Man of the Year dalam diri Harrell. Kami juga mendapat pemain cerdas, Marc," lanjutnya.

Masalah cedera memang menjadi perhatian sendiri bagi Lakers dan James. Pasalnya pada musim pertamanya bersama Lakers, The King sempat absen lama.

LeBron James Breaking News Los Angeles Lakers NBA
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Piala Dunia
Cetak Hat-trick Lawan Armenia, Bruno Fernandes: Itu Bukan Penampilan Terbaik Saya
Bruno Fernandes mencetak hat-trick saat Portugal menghajar Armenia 9-1, tapi sang bintang malah mengaku belum puas dengan performanya. Simak alasan mengejutkannya!
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Cetak Hat-trick Lawan Armenia, Bruno Fernandes: Itu Bukan Penampilan Terbaik Saya
Prediksi
Prediksi dan Statistik Belanda vs Lithuania: Minimal Imbang
Belanda hanya perlu hasil imbang saat menjamu Lithuania di kualifikasi Piala Dunia 2026. Statistik, kondisi tim, dan peluang lolos De Oranje menguntungkan.
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Prediksi dan Statistik Belanda vs Lithuania: Minimal Imbang
Prediksi
Prediksi dan Statistik Jerman vs Slovakia: Berebut Tiket Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026
Jerman dan Slovakia berebut satu tiket lolos langsung ke Piala Dunia 2026. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor lengkap jelang laga panas di Red Bull Arena Leipzig.
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Prediksi dan Statistik Jerman vs Slovakia: Berebut Tiket Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026
Internasional
Marah Ketika Diganti, Jude Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel
Jude Bellingham terlihat kesal ketika ditarik keluar dalam laga Albania vs Inggris. Thomas Tuchel langsung memberi teguran keras dan menegaskan standar disiplin tinggi di timnas Inggris.
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Marah Ketika Diganti, Jude Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel
Piala Dunia
Dibantai Norwegia, Gennaro Gattuso Khawatir Italia Hat-trick Gagal Lolos Piala Dunia
Italia dibantai Norwegia 1-4 di San Siro dan terancam gagal lolos ke Piala Dunia untuk kali ketiga beruntun. Gattuso angkat suara soal situasi genting Azzurri.
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Dibantai Norwegia, Gennaro Gattuso Khawatir Italia Hat-trick Gagal Lolos Piala Dunia
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Italia Dipermalukan Norwegia, Prancis Tekuk Azerbaijan, Inggris Sempurna
Italia dipermalukan Norwegia, Prancis tak tersentuh, dan Inggris menutup kualifikasi dengan rekor sempurna. Simak hasil lengkap dan kejutan besarnya!
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Italia Dipermalukan Norwegia, Prancis Tekuk Azerbaijan, Inggris Sempurna
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi: Bantai Armenia 9-1, Portugal Rebut Tiket ke Piala Dunia 2026
Portugal memetik kemenangan besar 9-1 atas Armenia di Estadio do Dragao pada laga terakhir Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 16 November 2025
Hasil Kualifikasi: Bantai Armenia 9-1, Portugal Rebut Tiket ke Piala Dunia 2026
Inggris
Ibrahima Konate Bantah Ada Tawaran Kontrak Baru dari Liverpool
Ibrahima Konate menanggapi kabar yang menyebutkan Liverpool sudah menawarkan kontrak baru kepadanya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 16 November 2025
Ibrahima Konate Bantah Ada Tawaran Kontrak Baru dari Liverpool
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Nonton laga Albania vs Inggris di Kualifikasi Piala Dunia 2026 malam ini pukul 00.00 WIB. Inggris incar kemenangan sempurna, Albania siap patahkan dominasi! Cek link streaming resmi Vision+, jadwal siaran, dan prediksi lineup paling akurat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Italia
Melempem di AC Milan, Santiago Gimenez Dibidik Dua Klub Premier League
Menyusul penampilan yang kurang mengesankan musim ini, Santiago Gimenez terancam kehilangan tempatnya di AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 16 November 2025
Melempem di AC Milan, Santiago Gimenez Dibidik Dua Klub Premier League
Bagikan