Antoine Griezmann Gagal Penalti, Ronald Koeman Tak Ambil Pusing

Sayangnya, Griezmann gagal memanfaatkan peluang emas mencetak gol dari titik putih.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 08 November 2020
Antoine Griezmann Gagal Penalti, Ronald Koeman Tak Ambil Pusing
Antoine Griezmann (Twitter Barcelona)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Barcelona, Ronald Koeman, tidak mau ambil pusing kendati Antoine Griezmann gagal mengeksekusi tendangan penalti pada laga melawan Real Betis. Koeman merasa, Griezmann hanya kurang beruntung.

Barcelona meraih kemenangan besar 5-2 pada pertandingan melawan Real Betis dalam lanjutan LaLiga 2020-2021, di Camp Nou, Sabtu (7/11). Griezmann menjadi ujung tombak Barcelona sejak menit pertama.

Baca Juga:

Barcelona Vs Real Betis: Ronald Koeman Kontra Joaquin Sanchez, Dua Sosok yang Saling Benci

Ungkap Saran untuk Sergino Dest, Dani Alves: Berikan Saja Bola ke Lionel Messi

Meski Terancam Bangkrut, Pemain Barcelona Masih Belum Setujui Kebijakan Pemotongan Gaji

Antoine Griezmann

Sayangnya, Griezmann gagal memanfaatkan peluang emas mencetak gol dari titik putih. Sebelumnya, penggawa Real Betis, Aissa Mandi melanggar Ansu Fati di area terlarang.

Kendati Griezmann gagal mencetak gol dari tendangan penalti, tetapi Koeman tak mau ambil pusing. Sang pelatih punya kepercayaan besar untuk Griezmann.

"Saya senang dengan penampilan Griezmann. Dia gagal menendang penalti dan tidak memanfaatkan peluang. Dia tidak beruntung. Namun, dia selalu ada untuk mendulang gol," terang Koeman seperti dikabarkan Marca.

Meski gagal mengeksekusi penalti, Griezmann tak terpuruk. Pada babak kedua, pemenang Piala Dunia 2018 bersama timnas Prancis itu mencetak gol.

"Secara mental, itu akan memengaruhi Anda. Namun, dia punya kepercayaan diri tinggi dan akan mencetak gol. Lionel Messi memberikan umpan hebat tanpa menyentuh bola," imbuh sang pelatih.

Kini, Barcelona merangkak ke posisi delapan klasemen sementara LaLiga 2020-2021. Sementara itu, Atletico Madrid memimpin klasemen dengan 17 poin.

Barcelona Breaking News Antoine Griezmann Ronald Koeman
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.232

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Persija tidak bisa menurunkan tim terbaik menghadapi Madura United malam nanti. Pelatih Persija Mauricio Souza punya rencana mengantisipasi hal tersebut.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Liga Indonesia
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Persija belum pasti bisa memainkan Alaeddine dan Paulo Ricardo saat menghadapi Madura United malam nanti. Hanya Fajar Fathurrahman yang siap bermain.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Spanyol
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
Arda Guler jadi sorotan usai tampil lawan AS Monaco, sensor di lengannya bikin heboh, isu diabetes mencuat, Real Madrid beri penjelasan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
E-sports
Jadwal Lower Bracket M7 Hari Ini, Jumat (23/1): Alter Ego vs Team Spirit
Jadwal lengkap lower bracket M7 hari ini, Alter Ego vs Team Spirit, jam tayang, link streaming, peluang AE bertahan, wakil Indonesia di ujung tanduk.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Jadwal Lower Bracket M7 Hari Ini, Jumat (23/1): Alter Ego vs Team Spirit
Italia
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
AS Roma menantang AC Milan di Olimpico, statistik babak kedua dan pertahanan terbaik jadi sorotan, duel krusial Serie A.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
Lainnya
Tarung Lima Set Lawan JPE, Bandung bjb Tandamata Siap Tantang Gresik Phonska
Bandung bjb Tandamata akan melakoni laga penentuan menghadapi Gresik Phonska pada Minggu (25/1).
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Tarung Lima Set Lawan JPE, Bandung bjb Tandamata Siap Tantang Gresik Phonska
Spanyol
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Carlo Ancelotti dikabarkan makin dekat perpanjang kontrak bersama Brasil, Real Madrid harus gigit jari, pencarian pelatih baru berlanjut.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Italia
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
AC Milan dikabarkan siap menggelontorkan gaji besar demi mempertahankan Mike Maignan, negosiasi kontrak baru berjalan, masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
Italia
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Inter Milan dikabarkan menggelar pertemuan khusus dengan Cristian Chivu, permintaan bek kanan mencuat, strategi transfer Nerazzurri jadi perhatian.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Italia
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Pemilik AC Milan Gerry Cardinale bertemu Allegri dan petinggi klub, utang Elliott, stadion baru, arah masa depan Rossoneri jadi sorotan
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Bagikan