Wayne Rooney Kritik Pemotongan Gaji Pemain Premier League

Wayne Rooney merasa polemik pemotongan gaji ini membuat pemain Premier League disudutkan.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Minggu, 05 April 2020
Wayne Rooney Kritik Pemotongan Gaji Pemain Premier League
Wayne Rooney. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Polemik pemotongan gaji pemain Premier League di tengah pandemi virus corona membuat seorang Wayne Rooney bereaksi. Ia merasa gusar karena hal ini sudah mengarah ke pembunuhan karakter.

Rooney yang kini membela Derby County merasa para pemain Premier League seolah disudutkan karena polemik ini. Mereka dituding tak memiliki empati karena tak mau memangkas gajinya.

Padahal menurut Rooney, kenyataannya tidak seperti itu. Ia yakin para pesepakbola akan secara sukarela mendonasikan gajinya untuk melawan virus corona.

"Kalau pemerintah mendekati saya untuk membantu mendukung tim medis secara finansial atau membeli ventilator, dengan bangga saya akan melakukannya, selama saya tahu ke mana uangnya pergi," kata Rooney dikutip dari BBC.

"Mengapa tiba-tiba pemain menjadi kambing hitam? Rasanya ini seperti untuk mempermalukan pemain dan memaksa mereka membayar tagihan atas pemasukan yang hilang."

Baca Juga:

Manchester United Jadi Klub Premier League Pertama yang Lakukan Pemotongan Gaji

Premier League Bisa Kena Denda Rp15,3 Triliun jika Kompetisi Diakhiri

Dimitar Berbatov Dukung Pengesahan Liverpool sebagai Juara Premier League Musim Ini

Premier League

Klub-klub Premier League memang sudah mengambil keputusan untuk memangkas gaji para pemainnya sebesar 30 persen demi membantu tenaga kesehatan melawan virus corona. Namun hal ini masih belum disetujui Asosiasi pemain profesional Inggris (PFA).

Menurut PFA, memangkas gaji pemain justru akan membuat besaran pajak yang dialokasikan untuk bidang kesehatan justru menurun drastis. Jadi apa yang diinginkan klub-klub Premier League dianggap tidak tepat sasaran.

PFA menghitung pemotongan gaji selama 12 bulan setara dengan 500 juta Poundsterling. Pada saat bersamaan, pajak yang bisa dibayarkan ke pemerintah Inggris bisa hilang sebesar 200 juta Poundsterling.

Wayne Rooney Derby County Premier League
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Inggris
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Legenda Manchester United, Peter Schmeichel, tidak habis pikir dengan timing pemecatan Ruben Amorim dan menyalahkan Jason Wilcox, Direktur Sepak Bola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Ragam
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Chelsea akan memulai era baru bersama Liam Rosenior yang dikontrak selama enam setengah tahun. Ada pemain dari Strasbourg yang dapat dibawa olehnya, siapa saja?
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Bagikan