Waspadai Bahaya Laten Jack Miller di MotoGP 2021

Jack Miller punya segudang potensi untuk membuat kejutan pada MotoGP 2021.
Andhika PutraAndhika Putra - Rabu, 03 Februari 2021
Waspadai Bahaya Laten Jack Miller di MotoGP 2021
Jack Miller (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, sudah tahu siapa yang harus diwaspadai pada MotoGP 2021. Rider asal Spanyol itu menaruh mata kepada Jack Miller yang naik ke tim pabrikan Ducati.

Miller menggantikan posisi Danilo Petrucci yang hengkang ke KTM Tech3. Dengan dukungan tim pabrikan, rider asal Australia itu bisa menjadi ancaman besar.

Performa Miller pada MotoGP 2020 juga terbilang cemerlang. Ia menorehkan empat podium dan mengakhiri musim di posisi sembilan klasemen.

“Sejujurnya saya percaya kesulitan terbesar akan berasal dari Ducati karena saya telah berjibaku melawan mereka," ujar Vinales dikutip dari PaddockGP.

Baca Juga:

Alex Rins Bandingkan Joan Mir dengan Juara Moto3

Dorna Fasilitasi Mimpi Anak Dunia dengan MotoGP Mini

“Merupakan hal yang sulit untuk mengatasi mereka. Saya rasa Jack Miller akan benar-benar menjadi kejutan besar pada tahun ini," imbuh dia.

Pada MotoGP 2021, Vinales tak lagi bertandem dengan Valentino Rossi. Ia kini memiliki teman baru di paddock yakni Fabio Quartararo.

Bagi Vinales, hengkangnya Rossi tak akan memengaruhi performa Yamaha. Justru dengan adanya rider muda seperti Quartararo, pabrikan asal Jepang itu bisa semakin garang.

“Kami adalah dua pembalap muda dan memunyai banyak persamaan. Saya pikir ini akan menjadi hal positif untuk Yamaha,” tutur Vinales.

Breaking News Motogp MotoGP 2020 MotoGP 2021 Jack Miller Maverick Vinales Ducati
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menghadapi ujian berat saat bertandang ke markas Fiorentina di Serie A. Rossoneri rawan tergelincir! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Bagikan