Tolak Spanyol, Putra Zinedine Zidane Bela Perancis
Tolak Spanyol, Putra Zinedine Zidane Bela Perancis
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Paris – Pelatih tim nasional U-21 Perancis, Willy Sagnol, secara resmi mengumumkan, anak dari Zinedine Zidane, Enzo Zidane Fernandez, telah menyatakan komitmennya untuk membela Tim Ayam Jantan.
Enzo yang kini berusia 18 tahun memang tak hanya bisa tampil untuk skuat Perancis, melainkan juga bisa main bersama tim nasional Spanyol. Itu lantaran pemain kelahiran Bordeaux, Perancis, itu sudah tinggal di negeri matador selama hampir 10 tahun. Namun spekulasi tentang negara mana yang akan dibela Enzo kini terjawab sudah melalui pernyataan Sagnol.
“Pemain ini sudah memutuskan untuk mengenakan seragam biru. Dia masih bisa mengubahnya di masa depan namun harapannya saat ini adalah bermain untuk Perancis,” kata Sagnol seperti dilansir ESPN.
Ya, Enzo memang masih bisa mengubah keputusannya di tahun depan. Sesuai dengan keputusan badan sepak bola dunia, FIFA, seorang pemain masih bisa tampil untuk negara lain selama pemain tersebut belum pernah turun bersama negara asalnya di level senior dan di kompetisi resmi. Namun demikian, hasrat Enzo untuk bermain untuk negara yang pernah dibela ayahnya itu lebih besar.
Seperti diketahui sang ayah, Zinedine Zidane, merupakan anggota skuat Les Blues periode 1994 hingga 2006 dan telah mempersembahkan satu gelar Piala Dunia dan satu gelar Piala Eropa, lengkap dengan catatan 108 penampilan dan mengemas 31 gol.
Posts
11.190
Berita Terkait
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Belgia Pesta Gol, Spanyol Imbang
Hasil lanjutan laga-laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang dihelat pada Rabu (19/11) dini hari WIB, melibatkan Spanyol dan Belgia.
Arief Hadi - Rabu, 19 November 2025
Piala Dunia
Setelah Pecahkan Rekor, Luis de la Fuente Meminta Spanyol Tetap Rendah Hati
Spanyol akan menjamu Turki pada laga terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup E di Estadio de La Cartuja.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Internasional
Turun Gunung, Zinedine Zidane Sudah Tentukan Klub yang Akan Dilatih
Zinedine Zidane dilaporkan siap kembali melatih setelah lama menghilang dari dunia kepelatihan. Rumor menyebut ia sudah menentukan pilihan dan siap mengambil alih jabatan besar setelah Piala Dunia 2026. Benarkah Zidane bakal comeback dalam waktu dekat?
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Prancis
Zinedine Zidane Bocorkan Kapan Akan Kembali Menukangi Tim
Zinedine Zidane memastikan dirinya akan segera kembali melatih. Pelatih peraih tiga trofi Liga Champions itu memberi sinyal comeback semakin dekat.
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Inggris, Italia, Spanyol Pesta Gol, Portugal Imbang di Estadio Jose Alvalade
Hasil dari lanjutan laga-laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa yang melibatkan Inggris, Italia, Spanyol, dan Portugal.
Arief Hadi - Rabu, 15 Oktober 2025
Inggris
Sempat Dikaitkan dengan Manchester United, Zinedine Zidane Ungkap Waktu untuk Kembali Melatih
Namanya sempat dikaitkan dengan Manchester United, kini Zinedine Zidane ungkap waktu untuknya kembali melatih.
Arief Hadi - Senin, 13 Oktober 2025
Jadwal
Link Streaming Spanyol vs Georgia, Minggu 12 Oktober 2025
Spanyol akan menjamu Georgia pada pertandingan lanjutan Grup E kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Ragam
3 Pelatih Pengangguran yang Cocok Menggantikan Ruben Amorim di Manchester United
Posisi Ruben Amorim di Manchester United kian terancam usai hasil buruk. Berikut tiga pelatih pengangguran yang berpotensi menggantikannya: Zinedine Zidane, Xavi Hernandez, dan Thiago Motta.
Johan Kristiandi - Selasa, 16 September 2025
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Spanyol Pesta Gol, Jerman Bangkit, Belanda Susah Payah Menang
Hasil laga-laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Senin (08/09) dini hari WIB yang melibatkan Spanyol, Jerman, dan Belanda.
Arief Hadi - Senin, 08 September 2025
Inggris
Cole Palmer Dapat Tapaki Jejak Kesuksesan Legenda Prancis, Zinedine Zidane
Mantan pemain Chelsea, Pat Nevin, yakin Cole Palmer dapat mencapai level bermain legenda Prancis, Zinedine Zidane.
Arief Hadi - Minggu, 03 Agustus 2025