LaLiga
Xabi Alonso di Ujung Tanduk, Jurgen Klopp dan Zinedine Zidane Jadi Kandidat Pengganti
BolaSkor.com - Real Madrid dikabarkan mempertimbangkan Jurgen Klopp dan Zinedine Zidane untuk mengganti Xabi Alonso.
Situasi Real Madrid semakin pelik. Terbaru, Madrid dibungkam Celta Vigo dengan skor 2-0 di Santiago Bernabeu.
Baca Juga:
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Tumbang: Barcelona Mulai Menjauh
Malangnya Real Madrid, Kalah di Santiago Bernabeu dan Bermain dengan 9 Pemain
Hasil Pertandingan: Juventus dan Real Madrid Sama-sama Telan Kekalahan
View this post on Instagram
hasil itu membuat Madrid gagal mempersempit jarak dengan Barcelona yang ada di puncak klasemen LaLiga.
Kini, Madrid terpaut empat poin dari Barcelona. Meski musim masih panjang, tetapi hasil itu tentu bukanlah yang diharapkan.
Masalah Internal Real Madrid
Kondisi di luar lapangan tidak lebih baik. Sebab, sejumlah pemain Madrid dikabarkan tidak senang dengan kepemimpinan Xabi Alonso.
Dua di antara pemain yang diyakini berada dalam kubu penentang Alonso adalah Vinicius Junior dan Federico Valverde.
Tidak heran, karena enggan masalah semakin besar, manajemen Madrid mempertimbangkan memecat Alonso dalam waktu dekat.
Pertandingan melawan Manchester City pada tengah pekan ini akan menjadi hari penghakiman untuk pelatih asal Spanyol itu.
Dua Kandidat Pengganti
Johan Kristiandi
18.202
Berita Terkait
Berselisih dengan Manajemen Crystal Palace, Oliver Glasner Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?
Perpanjangan Kontrak Mike Maignan dengan AC Milan Tinggal Tunggu Waktu
Barcelona Tandang ke Real Sociedad dengan Satu Tujuan: Raih Tiga Poin
Final Piala Afrika 2025: Misi Maroko Akhiri Penantian Setengah Abad
Hasil India Open 2026: Jonatan Christie Raih Posisi Runner-Up
Asisten Pelatih Arema FC, Kuncoro Berpulang
Victor Osimnhen Diyakini Bakal Bersedia Gabung Manchester United
Dominasi Tanpa Gol, Mikel Arteta Soroti Ketajaman Arsenal
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Buang Banyak Peluang, Hasil Imbang Liverpool Serasa Kekalahan