Tinggal Tunggu Waktu Sampai Lewis Hamilton Teken Kontrak Anyar

Toto Wolff mengungkapkan tinggal selangkah lagi Lewis Hamilton meneken kontrak anyar dengan Mercedes.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Sabtu, 30 Januari 2021
Tinggal Tunggu Waktu Sampai Lewis Hamilton Teken Kontrak Anyar
Lewis Hamilton dan Totto Wolff. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Petinggi Mercedes, Toto Wolff, mengungkapkan kesepakatan antara timnya dengan Lewis Hamilton sudah hampir tercapai. Menurut Wolff, kedua belah pihak tinggal menunggu waktu.

Mercedes diburu waktu untuk memperpanjang kontrak Hamilton. Pasalnya, F1 2021 akan segera menjalani tes pramusim dalam waktu dekat.

Sementara itu, kesepakatan kerja antara Mercedes dengan Hamilton sudah berakhir. Kendalanya ada di kedua belah pihak yang tak kunjung menemukan kata sepakat.

Baca Juga:

Mercedes Masih Santai Lewis Hamilton Belum Teken Kontrak

Hilang Posisi di F1, Albon Pindah Panggung

Meski demikian, Wolff mengungkapkan sudah hampir menemukan kesepakatan dengan Hamilton. Menurutnya, batas akhir adalah sebelum berangkat menjalani pramusim.

"Segera mungkin adalah hal yang fleksibel dan tidak pasti. Tetapi, ya benar, pengumuman soal kontrak baru akan berlangsung dalam waktu dekat," kata Wolff.

"Kami paham memiliki batas waktu hingga berangkat ke Bahrain untuk menjalani pramusim. Namun, saat itu semuanya sudah selesai. Saya tidak mengontrak Hamilton untuk tiga tahun."

"Hamilton adalah sosok yang penting untuk Mercedes. Namun, segalanya berubah dan ada perubahan regulasi mulai musim depan," tambahnya.

Kombinasi Hamilton dengan Mercedes terbukti cukup paten. Keduanya memenangi gelar F1 untuk kategori pembalap pada 2014, 2015, 2017, 2018, 2019, dan 2020.

Breaking News Lewis hamilton F1 MERCEDES
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Liga Indonesia
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Persis Solo juga merekrut striker asal Ukraina.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Bagikan