Timnas Thailand Kehilangan Satu Pemain untuk Hadapi Indonesia

Chatmongkol Rueangthanarot ditinggal Alexandre 'Mano' Polking.
Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 28 Desember 2022
Timnas Thailand Kehilangan Satu Pemain untuk Hadapi Indonesia
Timnas Thailand. (FAT)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Thailand harus kehilangan satu pemain jelang menghadapi Indonesia di lanjutan penyisihan Grup A Piala AFF 2022, Kamis (29/12). Chatmongkol Rueangthanarot ditinggal Alexandre 'Mano' Polking.

Chatmongkol mengalami patah tulang hidung dan direkomendasikan untuk operasi. Pada Senin (26/12), keputusan untuk operasi dibuat.

"Cedera Chatmongkol sudah dinilai dan membutuhkan operasi. Ia akan menjalani operasi dan istirahat sekitar satu minggu dan tidak bepergian bersama kami," kata Mano Polking.

Baca Juga:

Jordi Amat Kirim Psywar untuk Thailand Jelang Duel Melawan Timnas Indonesia

Vietnam Bantai Malaysia 3-0, Singapura Menang

Dengan demikian, Timnas Thailand berkekuatan 22 pemain untuk menghadapi Indonesia. Termasuk di dalamnya Theerathon Bunmathan yang sempat diragukan.

Theerathon Bunmathan bermasalah di ujung laga melawan Filipina yang dimenangi Thailand 4-0.

Sementara itu, pelatih Mano Polking mengaku akan fokus ke fisik jelang melawan Indonesia. Terlebih setelah menjalani laga demi laga dengan jeda pendek.

"Pertandingan terdekat tidak mudah. Banyak pemain telah memainkan dua game berturut-turut. Jadi harus memulihkan tubuh. Dua hari tersisa kami mungkin tidak banyak berlatih. Tujuan utamanya adalah mempersiapkan fisik untuk pertandingan berat melawan Indonesia."

Thailand Timnas Indonesia Piala aff Piala AFF 2022
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Timnas
Rizky Ridho Buka Suara soal Terdepaknya Patrick Kluivert dari Timnas Indonesia
PSSI mengakhiri kerja sama dengan Patrick Kluivert setelah Timnas Indonesia gagal ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Rizky Ridho Buka Suara soal Terdepaknya Patrick Kluivert dari Timnas Indonesia
Liga Dunia
Marselino Ferdinan Catatkan Debut untuk AS Trencin di Liga Slovakia
Marselino bermain di awal babak kedua menggantikan Dylann Kam.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Marselino Ferdinan Catatkan Debut untuk AS Trencin di Liga Slovakia
Liga Indonesia
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Van Gaal dilaporkan akan membuat konferensi pers pada Senin (20/10) waktu setempat.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Ragam
8 Negara dengan Populasi Besar yang Tidak Pernah Berpartisipasi di Piala Dunia
Negara-negara dengan tingkat populasi yang besar tidak menjamin mereka tampil di Piala Dunia.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
8 Negara dengan Populasi Besar yang Tidak Pernah Berpartisipasi di Piala Dunia
Timnas
Dua Kali Kalah di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Disalip Malaysia
Malaysia naik ke peringkat 118, sedangkan Indonesia turun ke posisi 122.
Rizqi Ariandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Dua Kali Kalah di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Disalip Malaysia
Timnas
Istana Sambut Baik Pemecatan Patrick Kluivert, Berharap Sang Pengganti Segera Ditunjuk
Patrick Kluivert menukangi Timnas Indonesia dari 8 Januari 2025 sampai 16 Oktober 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 16 Oktober 2025
Istana Sambut Baik Pemecatan Patrick Kluivert, Berharap Sang Pengganti Segera Ditunjuk
Timnas
Ungkapan Patrick Kluivert Usai Dipecat dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia
PSSI resmi memecat Patrick Kluivert dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 16 Oktober 2025
Ungkapan Patrick Kluivert Usai Dipecat dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia
Sosok
7 Pemain yang Memainkan Laga Debutnya dengan Timnas Indonesia di Era Patrick Kluivert
Karier kepelatihan Patrick Kluivert di Timnas Indonesia seumur jagung, tetapi ia sudah memberikan laga debut kepada beberapa pemain.
Arief Hadi - Kamis, 16 Oktober 2025
7 Pemain yang Memainkan Laga Debutnya dengan Timnas Indonesia di Era Patrick Kluivert
Sosok
7 Calon Pengganti Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Kegagalan Timnas Indonesia di putaran empat Kualifikasi Piala Dunia 2026 berujung pemecatan Patrick Kluivert beserta staf kepelatihannya.
Arief Hadi - Kamis, 16 Oktober 2025
7 Calon Pengganti Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Tidak Selalu Mimpi Buruk, 3 Momen Indah Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Meski akhirnya berpisah dengan Timnas Indonesia, Patrick Kluivert meninggalkan tiga momen tak terlupakan. Dari sorotan dunia hingga aksi blusukan ke stadion, inilah sisi lain pelatih asal Belanda yang jarang diketahui!
Johan Kristiandi - Kamis, 16 Oktober 2025
Tidak Selalu Mimpi Buruk, 3 Momen Indah Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Bagikan