Timnas Indonesia U-22 Siap Tempur Lawan Myanmar, Kemenangan Harga Mati

Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Myanmar, Kamis (4/5).
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 03 Mei 2023
Timnas Indonesia U-22 Siap Tempur Lawan Myanmar, Kemenangan Harga Mati
Selebrasi Beckham Putra dan Marselino Ferdinan usai mencetak gol ke gawang Filipina. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri kembali membidik hasil positif pada laga kedua Grup A sepak bola putra SEA Games 2023 kontra Myanmar.

Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Myanmar di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja, Kamis (4/5).

Ini merupakan laga kedua untuk Timnas Indonesia U-22 dan Myanmar. Di pertandingan pertama Timnas Indonesia U-22 meraih kemenangan 3-0 atas Filipina, sedangkan Myanmar menang tipis 1-0 kontra Timor Leste.

Indra Sjafri berharap tim asuhannya bisa kembali meraih kemenangan. Tambahan tiga poin dari Myanmar akan memperbesar peluang Garuda Muda lolos ke babak semifinal.

Baca Juga:

Ramadhan Sananta Berharap Laga Timnas Indonesia U-22 Vs Myanmar Tak Begitu Panas

Ramadhan Sananta Berharap Buka Kran Gol di SEA Games 2023 saat Hadapi Myanmar

Pelatih Myanmar Menilai Penggawa Timnas Indonesia U-22 Sesuai Pengalaman di Liga Indonesia

"Jadi fokus kita per pertandingan. Dari awal saya sudah beri tahu bahwa kita fokus dari pertandingan ke pertandingan. Yang jelas di pertandingan pertama kita selesaikan dengan baik, besok juga kita ingin dengan hasil positif," kata Indra Sjafri.

Juru taktik asal Sumatera Barat itu optimistis target mengalahkan Myanmar bisa tercapai. Sebab, kondisi Rizky Ridho dan kawan-kawan sangat baik.

"Seperti yang dilihat dari latihan terakhir, kita tidak ada yang cedera dan dalam kondisi fit semua," tutur pelatih yang mempersembahkan medali perak di SEA Games 2019 itu.

Timnas Indonesia U-22 Timnas u-23 myanmar Indra sjafri SEA GAMES SEA Games 2023 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.676

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Liverpool vs Barnsley di putaran ketiga Piala FA. Kick-off dini hari, cek jam tayang dan info lengkapnya.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Inggris
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Michael Carrick masuk radar manajer interim Manchester United. Menilik rekam jejaknya bersama Setan Merah, termasuk kemenangan atas Arsenal.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Bagikan