Tak Mau Intervensi, Menpora Serahkan Persiapan Timnas Indonesia untuk Piala Dunia U-20 ke PSSI dan Shin Tae-yong

Zainudin Amali mengatakan bahwa Pemerintah Republik Indonesia tidak akan ikut campur dalam persiapan Timnas Indonesia U-19.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Selasa, 26 Mei 2020
Tak Mau Intervensi, Menpora Serahkan Persiapan Timnas Indonesia untuk Piala Dunia U-20 ke PSSI dan Shin Tae-yong
Menpora Zainudin Amali (BolaSkor.com/Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali mengatakan bahwa pemerintah tidak akan ikut campur dalam persiapan Timnas Indonesia U-19 yang akan berlaga pada ajang Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia.

Menurut Zainudin Amali, saat ini persiapan Timnas Indonesia U-19 yang dinahkodai oleh Manajer Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong sudah sangat bagus. Tapi tetap, nantinya jika ada perlu yang diperbaiki, pemerintah akan memberikan masukan kepada PSSI.

"Kita tidak mau mempengaruhi kebijakan PSSI, apalagi kebijakan pelatih. Mau siapa saja yang dipanggil silahkan, mau diterapkan latihan seperti apa silahkan. Kita cukup dilaporkan saja, yang penting target kita Timnas kita harus berprestasi," kata Zainudin Amali.

Baca Juga:

FIFPro Kritik PSSI soal Kebijakan Potong Gaji Pesepak Bola Profesional di Liga 1 dan Liga 2

Ketum PSSI Minta PT LIB Bayar Subsidi Termin Kedua Klub Liga 1 Paling Telat Sore Ini

Maka dari itu, Zaanudin Amali meminta agar Ketua Umum PSSi, Mochamad Iriawan bisa konsentrasi betul dalam mempersiapkan Timnas Indonesia yang akan berlaga di Piala Dunia U-20 nanti. Pasalnya Menpora ingin Timnas Indonesia tidak sekadar partisipasi saja dalam ajang tersebut, tapi juga harus memiliki prestasi.

"Perubahan-perubahan tentu pelatih yang sangat tahu. Kalau kita bikin perubahan tapi pelatih menyampaikan tidak cocok, kan tidak bisa jalan juga. Jadi kita serahkan, kita percaya betul pada PSSI," ujar Zainudin Amali.

"Kita percaya penuh pada pelatih yang sudah ditunjuk oleb PSSI untuk menyiapkan strategi-stretginya, dalam mempersiapkan Timnas yang akan berjuang di Piala Dunia U-20 2021 nanti," pungkas Amali.

Pssi Piala dunia u-20 Menpora Zainudin Amali Timnas Indonesia U-19 Shin Tae-yong Zainudin Amali
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Erick Thohir tidak akan intervensi John Herdman dalam pemilihan pemain untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Timnas
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, siap mendengarkan masukan dari berbagai pihak.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Timnas
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
PSSI resmi memperkenalkan John Herdman sebagai kepala pelatih Timnas Indonesia kepada publik.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Timnas
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI memberikan kewenangan penuh kepada John Herdman dalam menentukan asisten pelatih lokal yang akan membantunya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Bagikan