Tak Berkembang di Persija, Ricky Cawor Ingin Cetak Banyak Gol untuk PSS

Ricky Ricardo Cawor memilih PSS Sleman sebagai pelabuhan baru pada sisa Liga 1 2022/2023.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 20 Januari 2023
Tak Berkembang di Persija, Ricky Cawor Ingin Cetak Banyak Gol untuk PSS
Ricky Cawor. (PSS Sleman)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ricky Ricardo Cawor memilih PSS Sleman sebagai pelabuhan baru pada sisa Liga 1 2022/2023. Top skor PON 2020 ini berharap bisa mencetak banyak gol untuk tim Elang Jawa.

Cawor tak cukup sukses ketika menjadi bagian dari Persija. Sebelum memutuskan untuk berpisah, Cawor hanya mendapatkan empat kesempatan bermain dari bangku cadangan.

Dengan menit bermain yang sedikit, Cawor memikirkan untuk mencari kesempatan baru. Jalan datang ketika PSS Sleman datang mengajak bergabung.

Setelah Tragedi Kanjuruhan, Cawor sempat pulang ke Merauke. Ajakan dari manajer tim PSS, Dewanto Rahadmoyo, tak bisa ditolaknya.

Baca Juga:

Tegas, Thomas Doll Sebut Persija Memang Tak Layak Menang atas Persis

Arema FC Belum Dapat Kandang, Evan Dimas Siap Main di Mana Pun

"Setelah saya pikir bagaimana-bagaimananya, akhirnya saya putuskan gabung PSS. Pasti saya senang bisa main untuk PSS," kata Cawor, Kamis (19/1).

Cawor ternyata tak banyak mengetahui tim PSS. Ia baru sering menyaksikan PSS bertanding sejak promosi ke Liga 1 2019. Baginya, tak masalah ketika harus membela PSS, dari mulanya Persija sebagai tim besar di Indonesia.

"Kedengarannya memang baru (bagi saya), tapi tidak masalah untuk kita bisa berbuat sesuatu yang berbeda," jelas Cawor.

Tak bisa dipungkiri Cawor juga melihat sosok-sosok yang ada di PSS. Dia melihat para pemain asal Papua, seperti Marckho Meraudje dan Todd Rivaldo Ferre.

"Saya lihat ada kaka-kaka dari timur, jadi saya pikir kalau ke PSS, pasti untuk menyatu dengan teman teman bisa lebih cepat," ucap Cawor.

"Saya berharap bisa membantu tim, memberikan yang terbaik dan mencetak banyak gol untuk PSS," imbuhnya.

Kehadiran Cawor bisa menambah opsi lini depan setelah sebelumnya PSS juga menghadirkan Yevhen Bokhashvili. Cawor bisa mencatatkan debut saat PSS menjamu Rans Nusantara FC di Maguwoharjo, Sabtu (21/1). (Laporan Kontributor Putra Wijaya)

Ricky Cawor Persija jakarta PSS Sleman Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Persija percaya diri bisa mengalahkan PSIM di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11), karena akan didukung puluhan ribu The Jakmania.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Liga Indonesia
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Ribuan suporter PSIM akan mendukung langsung tim kesayangannya bertanding dengan Persija di Jakarta. Brajamusti dan The Jakmania punya hubungan harmonis.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Liga Indonesia
Panpel Persija Jakarta Siapkan 2000 Tiket untuk Suporter PSIM Yogyakarta
Laga Persija vs PSIM di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11), berpotensi memecahkan rekor kehadiran penonton.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Panpel Persija Jakarta Siapkan 2000 Tiket untuk Suporter PSIM Yogyakarta
Liga Indonesia
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Buku foto yang diluncurkan Persija ini jumlahnya terbatas. Persija hanya mencetak 97 buku yang bisa didapatkan mulai 28 November 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija menyiapkan 50 ribu lembar tiket saat menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Liga Indonesia
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Rizky Ridho dipastikan absen bela Persija saat menjamu PSIM Yogyakarta, Jumat (28/11), karena sanksi akumulasi kartu kuning.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Liga Indonesia
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Persija akan menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Laga ini bertepatan dengan HUT ke 97 Macan Kemayoran.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Borneo FC terus melaju sendirian, sedangkan persaingan Persija dan Persib juga semakin ketat.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Liga Indonesia
Jakmania Bakal Pecahkan Rekor, Panpel Siapkan 50 Ribu Tiket Laga Persija vs PSIM di SUGBK
Persija akan menjamu PSIM di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Panpel menyiapkan 50 ribu lembar tiket untuk The Jakmania.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Jakmania Bakal Pecahkan Rekor, Panpel Siapkan 50 Ribu Tiket Laga Persija vs PSIM di SUGBK
Liga Indonesia
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Persebaya Surabaya sedang dalam kondisi tidak baik, karena baru menorehkan 4 kemenangan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 22 November 2025
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Bagikan