Tahu Ada Barcelona, Juventus Tak Percaya Diri Dapatkan Angel Di Maria

Namun, setelah sangat dekat untuk bergabung, Juve dan Di Maria justru menjauh.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 08 Juni 2022
Tahu Ada Barcelona, Juventus Tak Percaya Diri Dapatkan Angel Di Maria
Angel Di Maria (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus dikabarkan mengambil langkah mundur dalam perburuan pemain sayap asal Argentina, Angel Di Maria. Bianconeri ragu setelah mengetahui ada Barcelona yang juga tertarik.

Angel Di Maria mengakhiri kisahnya dengan Paris Saint-Germain yang sudah berlangsung sejak 2015. Sang pemain pergi dengan status bebas transfer.

Baca Juga:

Robert Lewandowski: Era Saya di Bayern Munchen Telah Berakhir

Bayern Munchen Ingin Segera Rampungkan Transfer Mane dan Lewandowski

Pemain Ngotot Pergi, Klub Bisa Apa?

Meskipun sudah berusia 34 tahun, tetapi mantan pemain Real Madrid itu tetap punya banyak peminat. Juventus menjadi klub pertama yang dikabarkan pengin merasakan servis pemenang satu titel Liga Champions itu.

Namun, setelah sangat dekat untuk bergabung, Juve dan Di Maria justru menjauh. Latarnya adalah durasi kontrak yang diinginkan Di Maria.

Juventus menawarkan kontrak dua musim untuk Di Maria. Sementara itu, sang pemain lebih tertarik dengan kontrak hanya satu musim. Kabarnya, Di Maria tidak ingin kontrak dengan jangka lebih panjang agar mudah berganti klub andai tidak berjalan lancar.

Juventus kian tersudut karena Barcelona juga masuk dalam persaingan. Blaugrana siap menuruti permintaan Di Maria. Apalagi, Xavi Hernandez juga telah menghubungi Di Maria untuk meyakinkan bergabung.

Bagi Barcelona, Di Maria adalah pengganti jangka pendek dan murah untuk Ousmane Dembele. Hingga saat ini, pemain asal Prancis itu tak kunjung meneken kontrak anyar. Padahal, masa baktinya akan berakhir pada pengujung Juni. Kabarnya, Dembele semakin dekat menuju Chelsea.

Barcelona Juventus Breaking News Angel Di Maria
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.624

Berita Terkait

Liga Indonesia
Terkesan oleh Dukungan The Jakmania, Jordi Amat Teringat Militansi Suporter Rayo Vallecano di Spanyol
Terbaru, 5000 The Jakmania mendampingi Persija saat menumbangkan Persebaya di Gelora Bung Tomo.
Rizqi Ariandi - Kamis, 23 Oktober 2025
Terkesan oleh Dukungan The Jakmania, Jordi Amat Teringat Militansi Suporter Rayo Vallecano di Spanyol
Timnas
Timur Kapadze Buka Suara Usai Diminta Warganet Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Timur Kapadze menjadi sorotan setelah meloloskan Uzbekistan ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 23 Oktober 2025
Timur Kapadze Buka Suara Usai Diminta Warganet Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Lainnya
Pertacami Kirim 6 Atlet Wakili Tim Indonesia di Asian Youth Games 2025
Mereka adalah Fachriza Satria Sampora, Bumi Magani Abraar Himara, Rangga Dika Mahendra, Manayra Maritza Hersianti Siagian, Gibran Alfarizi, dan Satria Eka Suryo Basroni.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Pertacami Kirim 6 Atlet Wakili Tim Indonesia di Asian Youth Games 2025
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Selangor FC di AFC Champions League Two 2024/2025 23 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Maung Bandung menjamu klub legendaris Malaysia, Selangor FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Kamis (23/10) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Link Streaming Persib Bandung vs Selangor FC di AFC Champions League Two 2024/2025 23 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Lainnya
Senam Putri Indonesia Targetkan Olimpiade 2028, SEA Games 2025 Bukan Target Utama
Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 yang digelar di Indonesia Arena, Jakarta, 19-25 Oktober 2025 pun menjadi momen untuk para atlet muda mendulang pengalaman lebih banyak lagi.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Senam Putri Indonesia Targetkan Olimpiade 2028, SEA Games 2025 Bukan Target Utama
Timnas
Kata Erick Thohir soal Rencana Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025
Erick Thohir kembali tidak menjawab pertanyaan wartawan soal Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 23 Oktober 2025
Kata Erick Thohir soal Rencana Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025
Liga Indonesia
Selangor FC Bertekad Jadikan Persib Bandung Tumbal
Selangor FC bertekad jadikan Persib Bandung tumbal untuk kemenangan pertama di AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Selangor FC Bertekad Jadikan Persib Bandung Tumbal
Liga Indonesia
Jelang Persib vs Selangor FC, Bojan Hodak Bicara Persaingan dan Rivalitas Indonesia dan Malaysia
Laga Persib Bandung melawan Selangor FC akan digelar di Stadion GBLA, Bandung, Kamis (23/10) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Jelang Persib vs Selangor FC, Bojan Hodak Bicara Persaingan dan Rivalitas Indonesia dan Malaysia
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Selangor FC di AFC Champions League Two 2024/2025 23 Oktober 2025
Persib Bandung vs Selangor FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Kamis (23/10) pukul 19.30 malam WIB Live RCTI dan VISION+
Tengku Sufiyanto - Kamis, 23 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Selangor FC di AFC Champions League Two 2024/2025 23 Oktober 2025
Spanyol
Real Madrid 1-0 Juventus: Alonso Ikuti Jejak Mourinho dan Ancelotti, Courtois Catatkan Laga Ke-300
Real Madrid menjaga momentum di Liga Champions dan menang 1-0 atas Juventus di Santiago Bernabeu.
Arief Hadi - Kamis, 23 Oktober 2025
Real Madrid 1-0 Juventus: Alonso Ikuti Jejak Mourinho dan Ancelotti, Courtois Catatkan Laga Ke-300
Bagikan