Stephen Curry Catat Rekor Ketika Warriors Bungkam Clippers

Stephen Curry mencatatkan torehan impresif pada play-off NBA.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Minggu, 14 April 2019
Stephen Curry Catat Rekor Ketika Warriors Bungkam Clippers
Stephen Curry (Twitter Golden State Warriors)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Point Guard Golden State Warriors, Stephen Curry, menorehkan catatan impresif pada play-off NBA. Curry mencatatkannya ketika Warriors mengatasi Los Angeles Clippers.

Golden State Warriors menjamu Los Angeles Clippers di Oracle Arena. Pertandingan pertama play-off Wilayah Barat NBA itu berlangsung Sabtu (13/4) waktu setempat.

Menurunkan tim terbaiknya, Draymond Green, Kevin Durant, DeMarcus Cousins, Stephen Curry, dan Klay Thompson, Golden State Warriors meraih kemenangan. Warriors unggul 121-104 dari tamunya.

Baca Juga:

Bedah Kekuatan Playoff Wilayah Timur NBA: Menanti Raja Baru

Bedah Kekuatan Playoff Wilayah Barat NBA: Tidak Ada Laga Mudah

Stephen Curry menjadi bintang pada pertandingan tersebut berkat double double-nya. Curry menorehkan 38 poin dan 15 rebound untuk Golden State Warriors.

Dari jumlah tersebut, delapan di antaranya merupakan tembakan tiga angka. Tembakan tiga angka keduanya pada kuarter keempat membuat Stephen Curry mencatatkan rekor.

Pebasket berusia 31 tahun itu menjadi pemain yang paling banyak melakukan tiga poin pada play-off NBA. Secara keseluruhan, Stephen Curry menorehkan 286 poin dari tembakan tiga angka.

Jumlah tersebut membuat Stephen Curry melewati torehan sebelumnya milik Ray Allen. Selain itu, Curry mencatatkannya dalam 80 laga lebih sedikit dari Allen.

Stephen Curry Breaking News Golden State Warriors
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Barcelona akan bertandang ke markas Celta Vigo, Estadio de Balaidos, pada laga pekan ke-12 LaLiga, Senin (10/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Borneo FC memecahkan rekor tiga tim sekaligus, yakni Persik Kediri, PSM Makassar, dan Bali United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
MotoGP
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Pembalap Aprilia Racing, Marco Bezzecchi, sukses memenangi balapan utama MotoGP Portugal 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Inggris
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Chelsea memetik kemenangan telak 3-0 saat menjamu Wolverhampton Wanderers di Stamford Bridge.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Inggris
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Pelatih Manchester United Ruben Amorim mengatakan bahwa tim asuhannya sudah alami peningkatan, namun masih memiliki banyak masalah.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Inggris
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Alejandro Garnacho memulai musim dengan lambat, tetapi mulai menunjukkan performa yang dulu membuat suporter Manchester United bersemangat.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Dalam lima pertemuan melawan Virgil van Dijk, Erling Haaland belum pernah menang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Jadwal
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Real Madrid bertandang ke markas Rayo Vallecano di Estadio de Vallecas pada lanjutan LaLiga 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Italia
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
AC Milan harus puas pulang membawa satu poin setelah ditahan imbang 2-2 saat bermain di markas Parma, Ennio Tardini, pada pekan ke-11 Serie A.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
Bagikan