Solskjaer Temukan Cara Maksimalkan Paul Pogba

Pemandangan tersebut sebagian besar adalah hasil buah pikir Ole Gunnar Solskjaer.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 20 Januari 2021
Solskjaer Temukan Cara Maksimalkan Paul Pogba
Paul Pogba (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mulai menemukan cara mengeluarkan potensi besar yang dimiliki Paul Pogba. Penampilan gelandang asal Prancis itu mendapatkan pujian dalam beberapa laga terakhir.

Saat ini, Paul Pogba melakoni satu di antara periode paling positif selama kariernya di Manchester United. Ia menjadi starter dalam empat laga berturut-turut.

Pemandangan tersebut sebagian besar adalah hasil buah pikir Ole Gunnar Solskjaer. Sang manajer sudah memahami bagaimana cara memaksimalkan Pogba.

Baca Juga:

Prediksi Fulham Vs Man United: Statistik Tak Menguntungkan Tuan Rumah

Mengantongi Formula Kalahkan Liverpool, Solskjaer Tak Sabar Tunggu Duel Berikut

Pogba Main di Posisi Tak Lazim, Solskjaer Berikan Penjelasan

Paul Pogba

Padalah, sebelumnya kemampuan Pogba secara konsisten diperdebatkan. Apalagi, Pogba datang dengan harga 80 juta euro. Walhasil, ekspektasi tinggi terus membayangi.

Ole Gunnar Solskjaer menempatkan Pogba lebih ke depan. Solskjaer sadar posisi terbaik Pogba adalah jika ditempatkan sebagai pembangun serangan. Pogba akan kian maksimal jika ditemani gelandang bertahan yang kuat dan punya mobilitas tinggi.

Ketika Manchester United melawan klub yang kualitasnya tak kalah apik, Solskjaer menempatkan Pogba sebagai satu di antara empat pemain yang menyerang pertahanan lawan. Man United tidak kehilangan keseimbangan karena ada Fred dan Scott McTominay.

Sementara itu, ketika Man United melawan tim yang cenderung bertahan, Pogba sedikit ditarik mundur. Pemain asal Prancis itu dipersiapkan untuk memutus serangan balik lawan.

Solskjaer menemukan formula untuk membuat kehadiran Paul Pogba tidak mengganggu skema tim secara keseluruhan. Ia membuat Pogba lebih banyak memberikan dampak positif daripada negatif.

Manchester United Breaking News Paul Pogba Ole gunnar Solskjaer
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Inggris
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Musim 2025-2026 berakhir dini untuk Manchester United dalam perebutan trofi usai tersingkir di putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Bagikan