Sikap Langka Conte Jadi Rahasia Comeback Inter di Derby Milan

Antonio Conte melakukan hal yanag taka biasa di balik kemenangan Inter atas Milan pada Februari lalu.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Minggu, 19 April 2020
Sikap Langka Conte Jadi Rahasia Comeback Inter di Derby Milan
Romelu Lukaku dan Antonio Conte (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Inter Milan melakukan comeback fantastis kala melakoni Derby Della Madonnina kontra AC Milan pada laga pekan ke-23 Serie A, Februari lalu. Antonio Conte menjadi sutradara di balik aksi tersebut.

Dalam pertandingan tersebut, Inter yang bertindak sebagai tuan rumah harus tertinggal dua gol lebih dulu. Ante Rebic dan Zlatan Ibrahaimovic membawa Milan unggul 2-0 hingga turun minum.

Inter memang tampil kurang oke sepanjang 45 menit babak pertama. Namun Nerazzurri seperti menjadi tim yang berbeda pada paruh kedua.

Inter secara luar biasa mampu bangkit dan membalikkan kedudukan. Mereka mampu mencetak empat gol ke gawang Milan lewat sumbangan Marcelo Brozovic, Matias Vecino, Stefan de Vrij, dan Romelu Lukaku.

Lukaku menbeberkan peran penting Conte di balik kemenangan tersebut. Ia menilai kebangkitan Inter di babak kedua tak lepas dari team talk sang pelatih saat jeda.

Baca Juga:

Ingin Permanenkan Perisic, Bayern Munchen Minta Diskon ke Inter Milan

Sisik Ular Terlihat Jelas pada Konsep Jersey Spesial Inter Milan Musim 2021-22

3 Raksasa Eropa yang Dikuasai Pengusaha atau Konsorsium Asia

"Saat tertinggal 0-2 dari Milan, Conte tidak berteriak sedikit pun. Ia memberi tahu apa yang harus kami lakukan dan ruang mana yang bisa dieksploitasi sehingga akhirnya kami bisa melakukannya (menang)," kata Lukaku dalam sebuah sesi tanya jawab di Twitter.

Apa yang dilakukan Conte itu tentu mengejutkan. Banyak orang mengira para pemain Inter mendapatkan sebuah hairdryer treatment.

Selama ini Conte memang dikenal sebagai pelatih yang sangat temperamen. Ia bahkan tak malu memperlihatkan hal tersebut di pinggir lapangan saat memimpin anak asuhnya berlaga.

Lukaku bahkan menyebut apa yang dilakukan Conte saat itu sebagai team talk terbaik dalam karier sepak bolanya. Padahal ia juga pernah bekerja sama dengan juru taktik bernama besar lain seperti Jose Mourinho.

Inter Milan Breaking News Antonio Conte Derby della madonnina
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Italia
Liga Champions: Hadapi Tim Norwegia, Inter Milan Pantang Anggap Remeh
Inter Milan akan memainkan play-off fase gugur Liga Champions melawan tim Norwegia, Bodo/Glimt, dan Cristian Chivu pantang anggap remeh.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Liga Champions: Hadapi Tim Norwegia, Inter Milan Pantang Anggap Remeh
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Bagikan