Shin Tae-yong Cerita Jadi Bintang Tamu di Podcast Deddy Corbuzier
BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bercerita ketika menjadi bintang tamu di podcast Deddy Corbuzier. Hal ini dikatakan Shin Tae-yong saat wawancara bersama media Korea Selatan, Joongang Daily.
Awalnya saat diwawancara, Joongang Daily menyinggung Shin Tae-yong menjadi bintang tamu podcast Deddy yang kini menembus angka 12 juta views.
"Pembawa acaranya adalah seorang pesulap yang dulu gemuk, tetapi sekarang dia dikatakan sebagai seorang selebriti yang telah memperbaiki tubuhnya," kata Shin Tae-yong.
Baca Juga:
Figo: Shin Tae-yong Suka Bercanda tetapi Serius
Timnas Indonesia Vs Timor Leste, Figo Ingin Menit Bermain demi Pengalaman
Dalam podcast Deddy, Shin Tae-yong becerita mengapa dirinya lebih memilih Timnas Indonesia ketimbang klub China, Shenzen FC. Padahal, ia mndapat gaji lebih besar jika memilih Shenzen FC.
Lalu Shin Tae-yong bercerita soal kekurangan pemain Indonesia. Salah satunya adalah pola makan yang tidak teratur dalam hal konsumsi kebutuhan gizi.
Tengku Sufiyanto
17.906
Berita Terkait
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Breaking News: Casemiro Konfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta dalam FIFA World Cup Tour Trophy 2026
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane