Semusim di Petronas, Lalu Valentino Rossi Bela VR46 Team

Valentino Rossi dikabarkan hanya akan membela Petronas semusim sebelum bergabung VR46 Team.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Senin, 21 September 2020
Semusim di Petronas, Lalu Valentino Rossi Bela VR46 Team
Valentino Rossi. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Media-media di Italia mengabarkan, Valentino Rossi, hanya akan meneken kontrak semusim di Petronas Yamaha. Setelah itu, Rossi bakal membela tim miliknya, VR46 Team.

Beberapa waktu lalu, petinggi Petronas, Razlan Razali, sempat mengunggah foto tengah berada di markas VR46 Team. Namun, unggahan tersebut langsung dihapus.

Situasi tersebut membuat berbagai spekulasi mengenai masa depan Rossi kembali mencuat. Pasalnya, sempat ada rumor VR46 Team bakal menggantikan Reale Avintia.

Baca Juga:

Francesco Bagnaia yang Kerap Dilanda Kesialan

Motopedia: Long Lap Penalty, Aturan yang Merampok Podium Quartararo

The Doctor sendiri sudah membantah rencana VR46 Team masuk ke MotoGP, setidaknya hingga 2022. Alhasil, wacana Rossi hanya meneken kontrak semusim di Petronas pun mengemuka.

Menurut GPOne, Rossi akan membela Petronas selama semusim sebelum akhirnya membela VR46 Team di MotoGP. Melihat linimasa saat ini, kemungkinan tersebut bisa terjadi.

Kepastian mengenai kontrak Rossi dengan Petronas kemungkinan baru akan diumumkan pada MotoGP Barcelona. Di situ nanti teka teki masa depan pembalap asal Italia itu terjawab.

Rossi sendiri ditengarai akan membawa tiga orang timnya ke Petronas. Ketiganya adalah David Munoz, Matteo Flamigni, serta Idalio Gavira.

Menariknya, belum diketahui motor apa yang akan dikenakan oleh VR46 Team. Rumor menyebutkan antara Ducati, Yamaha, serta Suzuki yang akan menyuplai motor.

Breaking News Valentino Rossi Petronas Yamaha Sepang Racing Team VR46 Team Motogp
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Inggris
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Lisandro Martinez buka suara soal perubahan mentalitas Manchester United usai derby melawan Manchester City. Apa kunci kebangkitan Setan Merah? Simak kesaksiannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Superkomputer Opta merilis prediksi hasil AC Milan vs Lecce di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri mencolok, sementara peluang Lecce sangat kecil. Simak datanya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Spanyol
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Juventus menelan kekalahan mengejutkan dari Cagliari meski mendominasi penguasaan bola hingga 78 persen. Statistik mencengangkan, rekor memalukan, dan jadwal berat menanti Bianconeri.
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Update klasemen terkini LaLiga 2025/2026 setelah Real Madrid menang 2-0 atas Levante. Jarak dengan Barcelona kian menipis, persaingan juara makin panas. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Update klasemen terkini Serie A 2025/2026 usai pekan ke-21. Inter Milan kukuh di puncak setelah menaklukkan Parma, Juventus terpeleset di markas Cagliari. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Lainnya
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Pada seri ketiga putaran pertama, Bandung bjb Tandamata akan bermain di kandang. Mereka akan menghadapi Jakarta Pertamina dan Gresik Ponska.
Rizqi Ariandi - Minggu, 18 Januari 2026
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Klasemen terkini Premier League 2025/2026 usai pekan ke-22. Manchester United mendekati zona Liga Champions, Arsenal unggul di puncak, Liverpool tertahan, Chelsea bangkit. Simak update lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Sociedad vs Barcelona: Memburu 12 Kemenangan Beruntun
Barcelona memburu kemenangan ke-12 beruntun saat menantang Real Sociedad di Reale Arena. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, hingga starting XI terbaru LaLiga 2025/2026!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Sociedad vs Barcelona: Memburu 12 Kemenangan Beruntun
Hasil akhir
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Liverpool gagal meraih tiga poin di Anfield setelah imbang 1-1 dengan Burnley, sedangkan Chelsea mengalahkan Brentford 2-0.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Lainnya
Sinergi NOC Indonesia dengan Pemerintah Perkuat Jalan Pencak Silat Diakui Dunia
Perjalanan pencak silat hingga mendapat pengakuan dari dunia olahraga internasional terus berjalan positif,
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Sinergi NOC Indonesia dengan Pemerintah Perkuat Jalan Pencak Silat Diakui Dunia
Bagikan